BeWelcome: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis)
Baris 23:
 
== Organisasi ==
Meskipun memberikan pelayan secara cuma-cuma, anda perlu mendaftarkan diri untuk menggunakan BeWelcome. Organisasi ini terdaftar sebagai lembaga swadaya masyarakat di kota [[Rennes]], PerancisPrancis dimana sepenuhnya mengandalkan sukarelawan yang tergabung dalam dewan sukarelawan atau disebut juga [[voluntary association]].
Sesama anggota dapat saling berhubungan untuk menawarkan atau mencari tempat inap secara cuma-cuma tanpa ada nilai komersial.<ref>Vicky Baker, 2008. [http://www.guardian.co.uk/travel/2008/apr/19/caracas.adventure?page=all The Guardian: ''Going local in Caracas, Venezuela'']</ref> Anggota diharapkan memberikan komentar atau referensi setelah bertukar kegiatan memberikan tempat inap/menginapi.
 
== Sejarah ==
BeWelcome muncul pada Oktober 2006 atas ketidakpuasan para sukarelawan organisasi [[Jaringan Silaturahmi]]. Para sukarelawan ini berkumpul bersama dan membentuk lembaga swadaya resmi dengan nama, 'BeVolunteer,' dimana mereka merintis situs "BeWelcome" yang pada akhirnya resmi didaftarkan di kota [[Rennes]], PerancisPrancis.<ref>{{lt icon}} {{cite web | url = http://www.zaliojilietuva.eu/wp-content/uploads/zl_archyvas/298.pdf |format=PDF| title = Apsikeitimas svetingumu | author= Romuald Bokėj | accessdate=2007-10-10 | publisher=''Žalioji Lietuva'' Nr. 6 (298) ISSN 1392-7167 | year=2008}}</ref><ref>[http://www.guardian.co.uk/travel/2011/aug/26/couchsurfing-investment-budget-travel Mention in The Guardian Travel]</ref><ref>[http://www.nytimes.com/2014/01/12/travel/tips-for-travel-savings-in-2014.html Kugel, S. (2014). Tips for Travel Savings in 2014. New York Times (January 12, 2014)]</ref>
 
== Notes ==