Partai Sosialis (Portugal): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-  + )
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis)
Baris 61:
Partai Sosialis (PS) didirikan pada konferensi Gerakan Sosialis Portugal (ASP) yang waktu itu berada di pengasingan pada 19 April 1973 di [[Bad Münstereifel]], [[Jerman Barat]]. Dua puluh tujuh delegasi memutuskan untuk mendirikan sebuah partai [[Sosialisme|sosialis]] dan terang-terangan menyebut gagasan [[masyarakat tanpa kelas]] dan tanpa [[Marxisme]] yang didesain ulang untuk inspirasi partai.
 
Pada tanggal 25 April 1974, [[Revolusi Anyelir]] berhasil menumbangkan rezim otoriter [[Estado Novo (Portugal)|Estado Novo]] yang didirikan pada tahun 1933 dan demokrasi dipulihkan. Sekretaris Jenderal PS, Mário Soares, kembali ke Portugal setelah berada di pengasingan di PerancisPrancis. Soares akhirnya menjadi [[Daftar Menteri Luar Negeri Portugal|Menteri Luar Negeri]]. Rekannya, [[António de Almeida Santos]] ditunjuk sebagai Menteri Koordinator Interyurisdiksional pada pemerintahan sementara pertama.
 
Setelah Revolusi, pemilu diadakan pada 25 April 1975 dan Partai Sosialis (PS) memenangkan pemilu tersebut. Namun, pada akhirnya kalah dengan [[Aliansi Demokratik (Portugal)|Aliansi Demokratik]] (AD) di pemilu tahun 1979.