Konten dihapus Konten ditambahkan
Membatalkan suntingan berniat baik oleh Fitrah Ramadhana 02 (bicara): Tanpa sumber. (Twinkle ⛔)
Tag: Pembatalan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 39:
Setelah beroperasi pada tahun 1998, ntv7 mendapat sambutan baik dari segenap penonton di Malaysia. Penyiaran dilakukan melalui 10 pemancar yang terletak di seluruh Malaysia dan biasanya dimulai pada pukul 8.00 pagi hingga pukul 22.00 malam.
 
Pada tanggal [[5 Maret]] [[2018]], ntv7 kembali merubah logonya dengan munculnya kembali tulisan "ntv", yang sebelumnya tulisan tersebut menghilang pada tahun 2006. Pada saat yang sama, ntv7 berganti slogan menjadi ''Feel It''. Konsep barunya adalah untuk menayangkan lebih banyak acara berbahasa Melayu & Inggris. Sehingga beberapa acara berbahasa Mandarin dipindahkan ke [[8tv (Malaysia)|8TV]] (kecuali Mandarin 7).
 
Pada tanggal 31 Desember 2018, ntv7 mulai menayangkan kembali acara berbahasa mandarin. Salah satunya adalah Teleshopping berbahasa Mandarin CJ Wow Shop yang mulai tayang di ntv7. Hal itu terjadi karena Jumlah Karyawan ntv7 relatif menurun. Dan sehingga Konsep ntv7 pun kembali seperti semula yaitu TV yang berfokus ke Mandarin & Inggris, sama halnya dengan 8tv. Tapi masih menayangkan acara berita 3 bahasa. Dan beberapa acara berbahasa melayu yang ditayangkan ntv7 dipindahkan ke [[TV3]] dan [[TV9]].
 
== Pemrograman ==