Komik di Eropa: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
Komik di eropa merupakan berbagai macam [[Ekonomi kreatif|produk kreatif]] berupa [[komik]] (dalam format cetak maupun [[Komik web|digital]]) yang diterbitkan di negara-negara [[Eropa]]. Untuk format cetak, komik
== Sejarah ==
Baris 6:
[[Berkas:Vieuxbois Topffer.jpg|jmpl|Mr. Vieuxbois karya Rodolphe Topffer yang dianggap sebagai awal mula komik di Eropa]]
Tanggal yang diduga sebagai awal kemunculan dari komik strip disebut berawal dari cerita yang digambar melalui engraver asal [[Swiss]] Rodolphe Töpffer (1799-1846).<ref name=":12">{{Cite web|url=https://mt.ambafrance.org/History-of-the-French-and|title=History of the French and Francophone comics|website=La France à Malte|language=en|access-date=2019-02-16}}</ref> Pada 1827, ia merilis sebuah buku tentang Mr. Vieuxbois (fr: ''Histoire de Mr.Vieuxbois'') dan memberi definisi yang menarik terkait buku tersebut (
Komik di eropa sendiri muncul seiring dengan revolusi percetakan yang dicetuskan oleh [[Johannes Gutenberg|Johannes Guttenberg]] melalui [[mesin cetak]] temuannya. Kemudian, di Italia pada awal abad ke-18 muncul karikatur yang dianggap sebagai tonggak awal industri komik di Italia dan Eropa.<ref>{{Cite web|url=https://teen.kapanlagi.com/boys/lifestyle/kenalan-sama-komik-eropa-yuk-e32e4d.html|title=Kenalan Sama Komik Eropa Yuk! - Teen {{!}} Kapanlagi.com|website=teen.kapanlagi.com|access-date=2019-01-03}}</ref> Komik di eropa sendiri mencapai puncaknya pada dekade 1930-an di beberapa negara seperti Italia, Prancis, dan [[Spanyol]] akibat pengaruh dari komik yang diimpor dari Amerika Serikat. Sementara itu, negara-negara lain mengikuti polanya sendiri. [[Britania Raya]], sebagai contoh, bertindak sebagai produsen komik ke semua negara-negara [[Uni Eropa]] tetapi mengimpor sedikit sekali komik dari negara luar dan industri komik di Britania Raya mencapai puncaknya pada dekade 1950-an<ref name=":9">{{Cite book|url=https://www.worldcat.org/oclc/714726299|title=British comics : a cultural history|last=1968-|first=Chapman, James,|isbn=9781861898555|location=London|oclc=714726299}}</ref>. Di Jerman, industri komik belum muncul hingga dekade 1950-an dan tradisi komik di negara tersebut baru berkembang tidak lama kemudian.<ref name=":7">{{Cite web|url=https://www.tandfonline.com/action/captchaChallenge?redirectUri=%2Fdoi%2Ffull%2F10.1080%2F0907676X.2017.1351456&|website=www.tandfonline.com|doi=10.1080/0907676x.2017.1351456|access-date=2019-01-20}}</ref>
=== Pengaruh Komik Amerika ===
Komik Amerika merevolusi grafik narasi dari eropa sebagai wujud timbal balik dari bentuk dan isi<ref name=":7" />. Sebagai hasil terjemahannya, komik tersebut menghasilkan sebuah bahasa visual yang baru terutama penggunaan balon kata dan kode visual lain yang mewakili unsur-unsur tersembunyi seperti musik, [[derau]], pikiran dan gerakan. Balon kata dan emanata lain, seperti ''speed lines'' dan ''onomatopoeia'', muncul tidak hanya
<br/>
<br/>
Baris 51:
Dalam budaya Prancis, komik memiliki nilai seni yang setara dengan [[film]].<ref name=":15">{{Cite book|title=Handbook of French popular culture|url=https://www.worldcat.org/oclc/22766883|publisher=Greenwood Press|date=1991|location=New York|isbn=0313261210|oclc=22766883|first=Horn, Pierre|last=L.}}</ref> Komik di Prancis sendiri disebut sebagai ''Bande Dessinee'' dan sering kali disebut secara bersamaan dengan Komik di Belgia (''Franco-Belgium Comics'') karena komik di Belgia sendiri paling dominan berbahasa Prancis (terutama yang muncul di kawasan [[Walonia]]).<ref name=":13">{{Cite news|url=http://news.bbc.co.uk/2/hi/programmes/from_our_own_correspondent/7246634.stm|title=France takes its comics very seriously|date=2008-02-16|language=en-GB|access-date=2019-02-16}}</ref> Komik di Perancis sendiri mendapat tempat spesial di Kota [[Angoulême|Angouleme]] karena di kota tersebut merupakan pusat industri komik di Prancis dengan diadakannya acara yaitu ''The Comics Salon'' sejak Januari 1974.<ref name=":15" /><ref name=":14">{{Cite news|url=https://www.nytimes.com/2019/01/29/books/france-comic-books-angouleme.html|title=In France, Comic Books Are Serious Business|last=Emina|first=Seb|date=2019-01-29|newspaper=The New York Times|language=en-US|issn=0362-4331|access-date=2019-02-16}}</ref><ref>{{Cite web|url=http://www.angouleme-tourisme.co.uk/the-comic-strip-capital/bulles|title=The Comic Strip Capital - OT Angoulême|website=www.angouleme-tourisme.co.uk|access-date=2019-02-16}}</ref> Acara ''The Comics Salon'' tidak hanya menjadi semacam acara hajatan tuan rumah bagi komik Perancis sendiri tetapi juga komik yang berasal dari luar Perancis.<ref name=":15" /><ref name=":13" /> <ref name=":14" /> Saking populernya, acara ini selalu dikunjungi oleh pejabat pemerintahan Prancis bahkan Presiden [[François Maurice Adrien Marie Mitterrand|Francois Mitterrand]] pada tahun 1985.<ref name=":15" />
Perkembangan komik di Perancis sendiri sama seperti di negara-negara Uni Eropa lainnya. Pada awalnya, komik yang ada muncul pada dekade 1910 dan
Komik Prancis mulai dianggap memiliki materi yang benar-benar
Bahkan, sebuah survey yang dilakukan oleh koran ''Le Monde'' pada tahun 1982, rakyat Perancis yang menggemari komik sebanyak 7 persen dari jumlah bahan bacaan yang ada di dalam katalog mereka. Jumlah ini semakin banyak ditemui di kalangan ekonomi atas dan kaum intelektual yaitu sebesar 15 persen yang membaca komik secara reguler dan 37 persen terkadang membaca komik. Jumlah ini hanya berkurang bahkan turun hingga 1-12 persen di kalangan petani. Pengaruh kuat komik ini semakin terasa ketika mantan Presiden [[Charles de Gaulle]] dan [[François Maurice Adrien Marie Mitterrand|Francois Mitterrand]] memiliki opini yang kuat terhadap komik [[Asterix]].<ref name=":15" /> Saking kuatnya pengaruh komik di pemerintahan lokal, komik pun memiliki semacam divisi (kalau di Indonesia seperti direktorat jenderal) di dalam Departemen Kebudayaan Perancis dan ''Centres National des Lettres'' (semacam pusat kebudayaan untuk bidang literatur/sastra).<ref name=":15" />
=== Spanyol ===
|