Atom hidrogen: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Asiah, Sinta (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 9:
|date=13 September 1997
|accessdate=2008-02-05
}} Sebagian besar dari massa [[alam semesta]] tidak dalam bentuk elemen kimia. Lihat [[materi gelap]] dan [[energi gelap]].</ref> Dalam kehidupan sehari-hari di [[Bumi]], atom-atom hidrogen yang terisolasi (biasanya disebut "atom hidrogen") sangat jarang adanya. Sebaliknya, hidrogen cenderung untuk menggabungkan dengan atom lain dalam senyawa, atau dengan dirinya sendiri untuk membentuk gas hidrogen biasa, H<sub>2</sub>. Dalam [[Bahasa Inggris]], penggunaan perkataan "''atomic hydrogen''" dan "''hydrogen atom''," biasanya mempunyai makna yang tumpang tindih. Sebagai contoh, sebuah molekul air mengandung dua atom hidrogen, tetapi tidak berisi atom yang mengandung hidrogen (yang mengarah terhadap atom hidrogen yang terisolasi).
 
== Referensi ==