Hak asasi manusia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 290:
# Hak-hak yang lain dapat masuk ke dalam cakupan dari keduanya. Sebagai contoh, hak untuk tidak disiksa sama-sama dilindungi oleh hukum kemanusiaan internasional dan hukum hak asasi manusia.{{sfn|Sivakumaran|2010|p=534}}
 
Namun, dapat pula terjadi ketidakselarasan antara hukum kemanusiaan internasional dan hukum hak asasi manusia. Contoh yang paling mudah adalah hak untuk hidup; ICCPR secara jelas melarang pencabutan nyawa orang lain secara sembarangan, tetapi dalam keadaan perang, kombatan dapat membunuh kombatan yang lainnya. Dalam keadaan seperti ini, berlaku asas ''[[lex specialis derogat legi generali]]'' (hukum yang bersifat khusus mengesampingkan yang umum), dan sehubungan dengan asas tersebut, Mahkamah Internasional telah mengamatimenyatakan bahwa hukum kemanusiaan internasional adalah hukum yang menjadi ''lex specialis'' dalam keadaan perang.{{sfn|Sivakumaran|2010|p=533}}
 
== Kritik partikularisme ==