Ampakeari: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Shobrinaf (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi ''''Ampakeari''' adalah salah satu permainan tradisional yang ada di Indonesia. Permainan ini berasal dari provinsi Papua. Ampakeari sebenarnya adalah nama buah...'
Tag: tanpa kategori [ * ] VisualEditor
 
Shobrinaf (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Sedang ditulis}}
 
'''Ampakeari''' adalah salah satu permainan tradisional yang ada di [[Indonesia]]. Permainan ini berasal dari provinsi [[Papua]]. Ampakeari sebenarnya adalah nama buah yang biasanya tumbuh di rawa-rawa di Kabupaten [[Yapen Waropen|Yapen]]-Waropen, yaitu buah mange-mange (buah yang berasal dari pohon perdu yang berwarna putih). Permainan ini biasanya dimainkan saat akan menidurkan anak. Pemain permainan ini biasanya berjenis kelamin wanita bisa anak-anak maupun dewasa yang terdiri dari 2-6 orang. Peralatan yang dibutuhkan adalah buah mange-mange, ''iri'' atau tiang dari belahan kayu dan ''oinai'' atau sempe dari kayu yang berbentuk seperti piring besar. Lokasi bermain permainan ini bisa di dalam rumah ataupun di luar rumah (halaman).<ref>{{Cite book|title=Permainan rakyat daerah Irian Jaya|url=https://books.google.co.id/books?id=Z-giAAAAMAAJ&q=Ampakeari&dq=Ampakeari&hl=en&sa=X&ved=0ahUKEwiSho_IqfLgAhUw6XMBHfTwDnwQ6AEIKzAA|publisher=Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Proyek Inventarisasi dan Dokumentasi Kebudayaan Daerah|date=1984|language=id}}</ref>