Stasiun Sukomoro: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Gilang Bayu Rakasiwi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Twiscx (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 20:
 
Sejak 1 April 2015, stasiun ini hanya melayani persilangan dan persusulan antarkereta api saja, bukan untuk menaikturunkan penumpang. Layanan langsir lokomotif [[kereta api Rapih Dhoho|KA Dhoho]] dari stasiun ini dan [[Stasiun Baron]] sudah dialihkan kembali ke [[Stasiun Kertosono]].
 
Jalur ganda antara Stasiun Baron dan [[Stasiun Nganjuk]] sudah dioperasikan pada 14 Maret 2019.
 
Sehubungan dengan pembangunan jalur ganda lintas Jawa, stasiun ini bersama seluruh stasiun kereta api di lintas Madiun–Kertosono, kecuali [[Stasiun Kertosono|Kertosono]], [[Stasiun Wilangan|Wilangan]], dan [[Stasiun Nganjuk|Nganjuk]], akan menggunakan bangunan baru. Saat ini bangunan stasiun lama yang notabene merupakan peninggalan ''[[Staatsspoorwegen]]'' telah dirobohkan dan menyisakan ruang [[PPKA]]-nya saja, karena dibangun bangunan baru di atas tanahnya.<ref>{{cite news|title=Kemenhub Bangun Tiga Stasiun Kereta Api|newspaper=Jawa Pos|date=26 September 2017}}</ref>