Ambal, Kebumen: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Geografi: Typo/kesalahan pengetikan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
OrophinBot (bicara | kontrib)
Baris 69:
 
== Penduduk ==
Sebagian besar penduduk Kecamatan Ambal berprofesi sebagai nelayan, petani, buruh tani, Ibu Rumah Tangga, Wiraswasta dan PNS. Umumnya penduduk usia produktif pergi merantau atau bersekolah ke kota besar seperti Jakarta, Bogor, Tangerang, Bekasi ([[Jabotabek]]), [[Kota Bandung]], [[Kota Semarang]], [[Kota Surabaya]], [[Kota Yogyakarta]], [[Kota Surakarta]], [[Purwokerto]] dan sejumlah kota besar di luar pulau seperti [[SumateraSumatra]], [[Bali]], dan [[Kalimantan]]. Mayoritas penduduk Kecamatan Ambal memeluk agama [[Islam]]. Jenjang pendidikan yang dicapai penduduk di wilayah ini adalah hingga [[Universitas]] meski sebagiaan besar tamatan [[Sekolah menengah pertama]].
 
== Sarana Publik ==