Munir Said Thalib: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 120.188.95.231 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Bagas Chrisara
Tag: Pengembalian
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 20:
<ref name="Biografi Munir Said Thalib">http://Omahmunir.com [http://omahmunir.com//archives/38 "Biografi Munir Said Thalib",] Diakses pada June 16, 2016</ref>.
Munir lahir di Malang, 8 Desember 1965, seorang aktivis muslim ekstremtaat yang kemudian beralih menjadi seorang Munir yang menjunjung tinggi toleransi, menghormati nilai-nilai kemanusiaan, anti kekerasan dan berjuang tanpa kenal lelah dalam melawan praktik-praktik otoritarian serta militeristik. Ia adalah seorang aktivis yang sangat aktif memperjuangkan hak-hak orang tertindas. Selama hidupnya, ia selalu berkomitmen untuk selalu membela siapa saja yang haknya terzalimi. Tidak gila harta, pangkat, jabatan, dan juga fasilitas. Ia membuktikannya dengan perbuatan. Ketika ia mendapatkan hadiah ratusan juta rupiah sebagai penerima '''"The Right Livelihood Award"'''. Ia tidak menikmatinya sendiri, melainkan membagi dua dengan Kontras, dan sebagian lagi diserahkan kepada ibunda tercintanya. Di tengah maraknya pejabat berebut fasilitas, Munir malah tidak tergoda. Ia tetap menggunakan sepeda motor sebagai teman kerjanya. Seorang tokoh kelas dunia yang sangat bersahaja.<ref name="Munir Said Thalib">kompas.com [http://nasional.kompas.com//read/2014/09/08/1958016/Mengenang.Munir.Mengenangkan.Luka.Sejarah "Munir Said Thalib",] Diakses pada June 16, 2016</ref>
 
== Masa muda ==