Iași: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis) |
k Ibukota → Ibu kota |
||
Baris 72:
Iaşi dan [[Bukares]] menjadi ibukota de-facto [[Principatele Unite|Kepangeranan Bersatu antara Moldavia dan Wallachia]] antara tahun 1859 hingga 1862. Setelah uni antara kedua kepangeranan diakui dengan nama Rumania, Bukares menjadi ibukota Rumania.
Pada tahun 1916, selama [[Perang Dunia I]], Iaşi menjadi ibukota Rumania karena Bukares diduduki oleh [[Blok Sentral]].
Selama [[Perang Dunia II]], di kota ini terjadi ''[[pogrom Iaşi|pogrom]]'' yang dilancarkan pemerintah Rumania terhadap orang [[Yahudi]]. Pogrom ini menewaskan sekitar 13.266<ref>[http://www1.yadvashem.org/about_yad/what_new/data_whats_new/pdf/english/1.5_he_olocaustin_omania.pdf RICHR, Ch. 5], p. 22</ref> orang Yahudi.
|