Region Pwani: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
LaninBot (bicara | kontrib)
k Ibukota → Ibu kota
Baris 1:
[[Berkas:T2 road Tanzania Dar-Tanga.jpg |jmpl|Jalan tol A14 yang menghubungkan [[Dar es Salaam]] dengan kawasan utara]]
'''Kawasan Pwani''' adalah salah satu dari 31 [[daftar kawasan di Tanzania|kawasan]] administratif di [[Tanzania]]. IbukotaIbu kota kawasan tersebut adalah kota [[Kibaha]]. Menurut sensus nasional 2012, kawasan tersebut memiliki populasi 1,098,668, yang lebih rendah ketimbang proyeksi pra-sensus 1,110,917.<ref name="2012 Census">[http://www.nbs.go.tz/sensa/PDF/Census%20General%20Report%20-%2029%20March%202013_Combined_Final%20for%20Printing.pdf Population Distribution by Administrative Units, United Republic of Tanzania, 2013] {{webarchive|url=https://web.archive.org/web/20130502230453/http://www.nbs.go.tz/sensa/PDF/Census%20General%20Report%20-%2029%20March%202013_Combined_Final%20for%20Printing.pdf |date=2013-05-02 }}</ref>{{rp|halaman 2}}
 
Kawasan tersebut berbatasan di sebelah utara dengan [[Kawasan Tanga]], timur dengan [[Kawasan Dar es Salaam]] dan [[Samudera Hindia]], selatan dengan [[Kawasan Lindi]], dan barat dengan [[Kawasan Morogoro]]. Kata "pwani" dalam [[bahasa Swahili]] artinya "pantai".