Makedonia Utara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k Ibukota → Ibu kota
LaninBot (bicara | kontrib)
k ibukota → ibu kota
Baris 23:
Orang-orang Slav di Makedonia kemudian menganut agama Kristen pada abad ke-9 Masehi, pada saat Pangeran Boris I dari [[Bulgaria]] berkuasa. Rakyat Makedonia yang mulanya buta huruf, kemudian dikenalkan huruf oleh dua orang pendeta [[Kristen]] asal [[Kekaisaran Romawi Timur|Bizantium]], [[Santo Kyril]] dan [[Santo Methodius]], yang memperkenalkan [[abjad Glagolitik]]. Pada tahun [[1014]], Kaisar [[Basil II]] dari Bizantium berhasil mengalahkan tentara dari [[Tsar Samuil]], dan kemudian memulihkan kekuasaan Bizantium atas tanah Makedonia. Namun, pada akhir abad ke-12 Masehi, kekuasaaan Bizantium di Makedonia kembali melemah dan dikuasai oleh bangsa Normandia dalam sebuah penyerangan tahun [[1080]]. Awal abad ke-13, [[Kekaisaran Bulgaria]] meraih kekuasaan atas Makedonia.
 
Karena kekacauan politik, Kekaisaran Bulgaria gagal mempertahankan kekuasaannya atas Makedonia, yang kemudian kekuasaan ini direbut kembali oleh Bizantium. Pada abad ke-14 Masehi, Makedonia menjadi bagian dari Kekaisaran [[Serbia]], yang menampakkan diri mereka sebagai pembebas bangsa Slav dari kekuasaan Bizantium. Skopje kemudian menjadi ibukotaibu kota dari kekaisaran [[Tsar Stefan Dusan]]. Setelah kematian Dusan, kekuasaan Serbia melemah dikarenakan pewaris tahta yang tidak sekuat pendahulunya dan
persaingan antara bangsawan di Makedonia. Tanpa perlawanan, Makedonia kemudian jatuh ketangan [[Turki Utsmaniyah]].
 
Baris 275:
Kebudayaan di Makedonia menggabungkan antara budaya yang dulu dengan kebudayaan sekarang. [[Biara]] dan [[gereja]] yang dibangun pada masa Bizantium berkuasa kini bersandingan dengan bangunan serba modern. Makedonia juga dikenal akan koleksi ikon-ikon [[santo]]nya, kebanyakan dari [[Ohrid]], dan ikon-ikon di Makedonia termasuk yang paling berharga dan mahal di dunia.
 
Setiap musim panas diadakan festival seni di beberapa kota besar di Makedonia. Di [[Ohrid]], diadakan festival musik klasik dan drama. Lain lagi di kota [[Sturga]], yang mengadakan panggung senja pembacaan puisi. [[Bitola]] juga tak kalah menarik dengan [[Pameran Foto Internasional]] nya. Sedangkan di ibukotaibu kota [[Skopje]] diadakan [[Skopje Jazz Festival|festival musik Jazz]].
 
== Lihat pula ==