Bangsal, Mojokerto: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan aplikasi seluler |
k namun (di tengah kalimat) → tetapi |
||
Baris 11:
'''Bangsal''' adalah sebuah [[kecamatan]] di [[Kabupaten Mojokerto]], [[Provinsi]] [[Jawa Timur]], [[Indonesia]]. Sekolah Polisi Negara Polda Jatim (SPN) terletak di kecamatan Bangsal. Kecamatan Bangsal sebagai daerah [[Kerupuk kulit|Rambak Sapi]] merupakan salah satu kecamatan yang ada di bagian utara [[Kabupaten Mojokerto]]. Kecamatan ini berada pada [[Sistem koordinat geografi|Koordinat]] -7.484687,112.490387 berdasarkan pandangan google map. Pusat Kecamatan Bangsal memiliki jarak 13 km dari Kecamatan [[Mojosari, Mojokerto]] dengan waktu tempuh sekitar 15 menit. Luas wilayahnya mencapai 23.327 Km<sup>2</sup> yang sebagian besar berupa dataran rendah.
Pusat wilayah kecamatan berada di Desa [[Bangsal, Bangsal, Mojokerto|Bangsal]], Kecamatan [[Bangsal, Mojokerto|Bangsal]], [[Kabupaten Mojokerto]] dengan adanya kantor kecamatan dan pasar di desa tersebut. Pada masa penjajahan, Bangsal termasuk wilayah yang cukup ramai karena terdapat stasiun kereta api yang cukup besar yang menjadi percabangan jalur kereta ke Mojokerto dan Delanggu. Bekas stasiun sudah tidak bisa ditelusuri karena berubah menjadi pom bensin serta pertokoan kecil,
== Referensi ==
|