BIMA Satria Garuda: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Mengganti kategori yang dialihkan Serial televisi Indonesia tahun 2013 menjadi Seri televisi Indonesia tahun 2013 |
k namun (di tengah kalimat) → tetapi |
||
Baris 43:
== Produksi ==
BIMA Satria Garuda adalah serial [[pahlawan super]] yang terinspirasi dari serial tokusatsu Jepang "[[Ksatria Baja Hitam]]" (istilah pelokalan yang pernah digunakan [[RCTI]] untuk serial "''[[Kamen Rider]] Black''" dan "''[[Kamen Rider Black RX]]''") yang populer di Indonesia,
=== Tim produksi ===
Baris 79:
== Tokoh dan pemeran ==
=== Tokoh utama ===
* '''Ray Bramasakti''' / "'''BIMA'''" sang Satria Garuda, tokoh protagonis sekaligus pahlawan super dalam serial ini. Baik, pendiam, rendah hati,
* '''Randy Iskandar''', kakak kandung Rena, keluarga angkat Ray, dan pemilik Bengkel "''Satria Motors''". Perangai Randy yang kebapakan membuatnya menjadi figur kakak bagi Rena dan Ray. Dia juga adalah sahabat kecil Ray sejak sekolah dan mengetahui sepak terjang Ray sebagai "BIMA", menjadi rekan berlatih [[silat]] sekaligus pendorong semangat bagi Ray untuk pantang menyerah membela Bumi dari VUDO. Randy juga mewarisi harta yang cukup dari kedua orangtuanya yang hilang. Randy diperankan oleh [[Rayhan Febrian]].<ref name="BSGch"/>
* '''Rena Iskandar''', adik kandung Randy, seorang pelajar dan juga adik angkat Ray. Rena berperangai lugu dan polos, sifatnya cenderung ceroboh dan selalu sial, selalu ingin membantu Ray tetapi malah selalu mendapat kesulitan karena VUDO. Rena sangat menghormati Ray dan Randy, tetapi sebenarnya menyimpan perasaan pada Ray. Rena tidak mengetahui bahwa Ray mengemban tanggung jawab besar sebagai "BIMA" untuk melindungi manusia; Dia baru mengetahui hal tersebut setelah BIMA memanggil dirinya dengan panggilan masa kecil Ray pada Rena, "[[Mochi]]" di Episode 15.<ref>[http://www.bandai-asia.com/bima/1st/id/character.html Laman karakter Bima di bandai-asia.com], diakses 6 Juni 2013.</ref> Rena diperankan oleh [[Stella Cornelia]] dari [[Idola Jepang|grup idola]] [[JKT48]].<ref name="BSGch"/>
* '''Mikhail''', pemuda misterius dari Dunia Paralel yang awalnya membela Bumi dari VUDO,
* '''Paman Iwan''', orang yang mengasuh Ray, Randy, dan Rena setelah menghilangnya orang tua Randy dan Rena. Selalu tampil botak berkacamata dan juga sangat suka makan, Paman Iwan adalah orang yang sangat sabar terhadap anak-anak asuhnya. Paman Iwan muncul mulai Episode 02 dan diperankan oleh [[Abio Abie]].
=== Kerajaan VUDO ===
* '''Rasputin''', tokoh antagonis utama, penguasa Kerajaan VUDO yang memiliki ''Powerstone'' Hitam berkekuatan maut. Dia berasal dari Dunia Paralel dan ingin menyerang [[Bumi]] demi mengambil alih unsur oksigen, air, minyak, dan listrik untuk memberi kehidupan pada Dunia Paralel. Rasputin menganggap [[manusia]] atau "Makhluk Bumi" sebagai makhluk yang lemah namun sangat jahat, bahkan lebih jahat daripada dirinya, dan hanya mementingkan diri mereka sendiri. Rasputin ingin menjadikan manusia Bumi sebagai [[budak]] untuk memperkuat Kerajaan VUDO. Rasputin mulai muncul di Episode 02 dan diperankan oleh [[Sutan Simatupang]].<ref name="rcti1"/><ref name="BSGch"/>
* '''Topeng Besi''', Panglima Perang Kerajaan VUDO. Tangan kanan Rasputin yang setia, Topeng Besi adalah sosok misterius yang mengenakan [[baju zirah]] [[baja]] yang menutup seluruh tubuhnya dan mengenakan gantelet bercakar penghancur yang berkekuatan ''Powerstone'' Biru. Topeng Besi adalah panglima perang VUDO,
* '''Azazel''', Ksatria Kegelapan Kebanggaan Kerajaan VUDO. Muncul mulai Episode 12, Azazel adalah perubahan wujud dari Mikhail yang diberikan kekuatan ''Powerstone'' Hitam oleh Rasputin. Pada Episode 13 Azazel diangkat oleh Rasputin menjadi panglima perang VUDO, menggantikan posisi Topeng Besi dalam misi VUDO untuk menginvasi Bumi. Strategi Azazel sangat berbeda dengan Topeng Besi; melaksanakan operasi VUDO dengan diam-diam dan tak segan memanfaatkan manusia untuk mencapai tujuannya. Walaupun tunduk pada Rasputin, Azazel adalah sosok yang mengutamakan pertarungan yang adil; menolak perintah Rasputin untuk menyerang BIMA saat BIMA tidak siap, sehingga Rasputin pun akhirnya kehilangan kepercayaan pada Azazel. Azazel bersenjatakan pedang Garuda gelap ''Taranis'' ([[Petir]]) yang serupa pedang Garuda ''Helios'' milik BIMA.<ref name="BSGch"/><ref>[http://www.duniaku.net/2013/05/07/cast-dari-bima-satria-garuda/#sthash.ICImt9sT.dpuf Cast dari Bima Satria Garuda] di duniaku.net.</ref> (aktor kostum: Tarso / Yeri).
* '''Prajurit VUDO''' / '''Kombatan''', tentara VUDO dan anak buah Rasputin yang bersenjata tombak [[sabit]], berasal dari tulang-belulang mati yang diberi kehidupan oleh sihir Rasputin. Mereka hanya dapat dikalahkan oleh kekuatan ''Powerstone'' Merah.<ref name="BSGch"/><ref>[http://www.hai-online.com/Hai2013/Entertainment/Movie/News/Penampakan-Prajurit-VUDO-Musuh-Bima-Satria-Garuda Penampakan Prajurit VUDO, hai-online.com], diakses 23 Juli 2013.</ref><ref>[http://www.cekricek.co.id/component/k2/item/6746-ini-dia-tokoh-tokoh-di-serial-superhero-bima-satria-garuda.html Tokoh-tokoh di Serial Bima Satria Garuda, cekricek.co.id], diakses 23 Juli 2013.</ref>
Baris 94:
==== Monster VUDO ====
Monster VUDO adalah perwira-perwira VUDO yang berwujud monster dan mendapatkan kekuatannya dari menghisap jiwa [[manusia]].<ref name="BSGch"/>
* '''Lizarion Monster''', monster anak buah VUDO berwujud [[kadal]], muncul di Episode 03. Menghisap jiwa seorang atlet basket, ''Lizarion'' dapat memanjangkan lengannya,
* '''Gremontis Monster''', monster berwujud [[kodok]] yang bersenjata tongkat sihir, dapat memanjangkan lidah, dan berkekuatan [[hipnotis]], muncul di Episode 04 dan 05. Menghisap jiwa seorang pencopet jalanan, ''Gremontis'' dikirim VUDO untuk menyebarkan kekuatan hipnotisnya lewat media massa [[televisi]], mempengaruhi pikiran manusia untuk melakukan apapun yang diperintahkannya, termasuk bunuh diri.
* '''Aracnofus Monster''', monster berwujud [[laba-laba]] bersenjata tombak, berkekuatan [[jaring laba-laba]] dan sangat gesit, muncul di Episode 06 dan 07. Menghisap jiwa Randy, ''Aracnofus'' dikirim VUDO untuk mengacaukan sistem perekonomian dengan [[virus komputer]] yang tersimpan di dalam tangannya dan merebut [[cadangan emas]] Indonesia.
Baris 107:
* '''Karax Monster''', monster [[gagak]] berperangai pongah yang bersenjatakan pedang. ''Karax'' mendapatkan kekuatan ''Powerstone'' Putih berupa bulu-bulu tajam berdaya ledak [[es]] yang dapat dilontarkan, yaitu ''Crow Shoot'' ("Tembakan Gagak"). ''Karax'' adalah perwira elit VUDO yang dapat terbang di angkasa dengan kecepatan tinggi karena berwujud burung.
* '''Vargulf Monster''', monster [[serigala]] bersenjata pedang besar dan berkekuatan [[auman]] keras. ''Vargulf'' mendapatkan ''Powerstone'' Hijau yang memberinya kekuatan sangat besar di [[daratan]]. ''Vargulf'' adalah perwira elit VUDO yang berperangai sangat agresif dan selalu marah.
* '''Velifer Monster''', monster [[kelelawar]] yang bersenjatakan tombak ganda. ''Velifer'' adalah perwira elit VUDO yang berperangai sangat jahil,
=== Tokoh sampingan ===
|