Permainan kartu: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Membalikkan revisi 14949425 oleh Pokerabadi (bicara) Tag: Pembatalan |
k namun (di tengah kalimat) → tetapi |
||
Baris 1:
'''Permainan kartu''' merupakan sebuah [[permainan]] yang biasanya dilakukan dari permainan yang biasanya disebut dengan ''[[card games]]''. Seperti yang kita tahu, satu kotak kartu remi berisi 52 lembar yang terbagi menjadi empat suit atau jenis kartu (Spade, Heart, Diamond, Club), masing-masing terdiri atas 13 kartu (dari As, 2, 3, dst. sampai King), serta kartu tambahan berupa dua [[kartu joker]], hitam dan merah. Dalam permainan kartu biasanya Joker atau King sangat dinantikan untuk didapatkan,
Kapan dan siapa penemu kartu remi tidak diketahui secara pasti. Diduga pencetusnya berasal dari daratan [[Cina]] atau [[Hindustan]] sekitar tahun [[800]] sesudah masehi. Bagaimana ceritanya sampai bisa masuk ke [[Eropa]] pun agak samar-samar, mungkin saja dibawa oleh para pedagang, tentara, atau suku-suku nomaden. Yang jelas, jenis permainan kartu ini - entah datang dari Timur, Mesir, atau [[Jazirah Arab|Arab]] - muncul di [[Italia]] kira-kira akhir tahun [[1200-an]]. Setelah itu menyebar ke [[Jerman]], [[Prancis]], dan [[Spanyol]].
|