Geiser: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Fathien (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
LaninBot (bicara | kontrib)
k namun (di tengah kalimat) → tetapi
Baris 4:
Pembentukan geiser bergantung kepada keadaan [[hidrogeologi]] tertentu yang hanya terdapat di beberapa tempat di Bumi, dan karena itu geiser adalah fenomena yang jarang ditemui. Sekitar 1000 ada di seluruh dunia, sekitar setengahnya di [[Yellowstone National Park]], [[Amerika Serikat]]. Aktivitas semburan geiser dapat berhenti karena pengendapan mineral di dalam geiser, gempa bumi, dan campur tangan manusia.
 
Penyemburan [[nitrogen]] cair telah diamati di bulan planet [[Neptunus]], [[Triton]]. Selain itu di kutub selatan planet [[Mars]] yang ditutupi es, terdapat kemungkinan sembuaran [[karbon dioksida]]. Fenomena ini juga sering disebut ''geiser'', namuntetapi bukan disebabkan oleh energi geothermal, melainkan pemanasan oleh [[matahari]] dan efek rumah kaca. Di Triton, [[nitrogen]] dapat menyembur dengan ketinggian 8 km.
 
== Pranala luar ==