Candyman (lagu Christina Aguilera): Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
k Menghilangkan spasi sebelum tanda koma dan tanda titik dua |
||
Baris 9:
Penggarapan video "Candyman" sendiri telah dilakukan pada tanggal 28 Januari 2007 dan disutradarai oleh [[Matthew Rolston]]. Nuansa perang pada tahun 1940-an diangkat menjadi tema utama dalam pembuatan video klip ini. Dalam video tersebut terdapat 3 karakter Christina Aguilera yang menari dan menyanyi secara trio dengan 3 model warna rambut berbeda, yaitu ''redhead, blonde'' dan ''brunette'' sebagai persembahan atas karya Andrews Sisters. Di sini Christina Aguilera juga turut andil bagian selama penggarapan video klipnya sebagai ''co-directed'', sama halnya dengan pembuatan video klip Hurt bersama Floria Sigismondi.
Beberapa versi remix dari lagu Candyman yang diluncurkan sampai sejauh ini antara lain
* "Candyman" (Squeeky Clean Radio Edit) - 3:1
* "Candyman" (Album Version) - 3:14
|