Google Wave: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
LaninBot (bicara | kontrib)
k Perubahan kosmetik tanda baca
Baris 1:
{{rapikan}}
'''Google Wave''' adalah sebuah alat [[komunikasi]] yang membantu para pengguna internet untuk dapat berkomunikasi dan berkolaborasi di [[web]] secara [[realtime]]. Wave merupakan percakapan dan dokumen , dimana para penggunanya dapat berkomunikasi dan bekerjasama dengan teks berformat [[foto]], [[video]], [[peta]], dan banyak lagi. Google Wave dirancang dan dipersiapkan oleh [[Google]] yang memungkinkan para penggunanya untuk melakukan komunikasi layaknya [[Surat elektronik|email]] dan [[Pesan instan|instant messaging]] dengan cara yang terbaru. Hal ini menjadi terobosan terbaru di dunia [[internet]]. Kasarnya anda dapat membawa kelompok teman atau rekan bisnis anda bersama untuk mendiskusikan apa saja yang terjadi dan anda juga dapat berbagi data.
 
== Sejarah ==
Baris 8:
 
== Fitur ==
Beberapa fitur teknis yaitu :
* '''Real-time''': Dalam segala hal, anda dapat melihat apa yang sedang orang lain ketik dari karakter per karakter, bukan hanya melihat pesan “...sedang typing”.
* '''Embeddability''': Waves dapat menyimpan data ke [[blog]] atau [[website]].