Aron Ralston: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
LaninBot (bicara | kontrib)
k Perubahan kosmetik
Baris 13:
| children = 2
|}}
'''Aron Lee Ralston''' ({{lahirmati||27|10|1975}}) adalah seorang [[penggemar kegiatan luar ruangan]], [[teknisi]] dan [[pembicara motivasional]] [[Amerika Serikat|Amerika]] yang dikenal karena selamat dari kecelakaan [[ngarai]] di tenggara [[Utah]] pada 2003 dimanadi mana ia meng[[amputasi]] tangan kanannya sendiri dengan pisau pendek dalam rangka menyelamatkan dirinya sendiri dari keterjepitan, yang membautnya terperangkap di [[Blue John Canyon]] selama lima hari tujuh jam (127 jam). Setelah ia membebaskan dirinya sendiri, ia mencari cara untuk mengarungi ngarai tersebut, kemudian berjalan sejauh {{convert|65|feet|m|adj=on}} dalam rangka mencari pertolongan.<ref>{{cite news |url=https://www.theguardian.com/world/2003/may/03/duncancampbell |title=Mountaineer trapped by boulder amputated arm with an ice cream scooper |publisher=The Guardian |author=Duncan Campbell |date=2003-05-03 |accessdate=2010-12-13 |location=London}}</ref>
 
Insiden tersebut didokumentasikan dalam autobiografi Ralston ''[[Between a Rock and a Hard Place (buku)|Between a Rock and a Hard Place]]'' dan menjadi subyek dari film tahun 2010 ''[[127 Hours]]'' yang dibintangi oleh [[James Franco]].