Kangkung, Kendal: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
k Perubahan kosmetik tanda baca |
||
Baris 14:
=== Geografi ===
Luas wilayah Kecamatan Kangkung berkisar 38,98 km2. Dari luas tersebut sebagian besar merupakan lahan pekarangan dan lahan sawah yaitu mencakup 18,78% dan 46,82% dari seluruh wilayah kecamatan Kangkung. Secara umum wilayah Kecamatan Kangkung merupakan dataran rendah dengan ketinggian 2 sampai dengan 5 meter diatas permukaan air laut. Luas Kecamatan Kangkung terbagi menjadi 15 desa yaitu Desa Sendangkulon dengan Luas 3,52 km2, Desa Sendangdawung 3,42 km2, Desa Sukodadi 1,62 Km2, Desa Kaliyoso 1,45 Km2, Desa Gebanganomwetan 1,20 Km2, Desa Kadilangu 1,61 Km2, Desa Truko 1,70 Km2, Desa Lebosari 1,73 Km2, Desa Kangkung 2,17 Km2, Desa Laban 1,77 Km2, Desa Karangmalangwetan 2,83 Km2
=== Iklim ===
Baris 20:
== Pemerintahan ==
Kecamatan Kangkung dipimpin oleh seorang Camat yang bertanggung jawab kepada Bupati sedangkan Desa dipimpin seorang Kepala Desa yang bertanggung jawab kepada Bupati melalui Camat. Wilayah kecamatan Kangkung terbentuk berdasarkan Pasal 8 Peraturan Pemerintah Nomor 50 pada tahun 1992 (PP No. 50 Tahun 1992).Sejak itu terbentuklah wilayah kecamatan kangkung yang sebelumnya merupakan bagian dari kecamatan Cepiring meliputii desa
Perkembangan zaman dewasa ini semakin hari semakin maju disegala sektor dan bidang oleh karenanya pelayanan publik juga diharapkan semakin baik di kecamatan maupun di desa, untuk mencapai hal itu sarana dan prasarana juga dibenahi termasuk Sumber Daya Manusia /SDM. Perangakat desa selaku pelayan masyarakat di tingkat desa juga dituntut untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat dengan baik, cepat dan tepat. Banyaknya perangkat desa di masing masing desa tidak sama tergantung dari kondisi desa itu sendiri. Pada tahun 2015 ini jumlah perangkat desa di Kecamatan Kangkung ada 146 orang terdiri dari 131 laki – laki dan 15 perempuan<ref name=":0" />.
Baris 58:
== Kesehatan ==
Kesehatan adalah salah satu kebutuhan mendasar manusia. Oleh karena itu ketersediaan sarana dan prasarana kesehatan sangat diperlukan. Jumlah sarana kesehatan yang ada di Kecamatan Kangkung pada tahun 2015 adalah sebagai berikut
== Ekonomi ==
|