Air alkali: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
'''Air alkali''' adalah air yang dihasilkan oleh mesin '''pengionpeng-ion air''' ({{lang-en|water ionizer}}, juga disebut '''pengionpeng-ion alkali''', {{lang-en|alkaline ionizer}}), yaitu peralatan rumah yang diklaim dapat meningkatkan [[pH]] air minum dengan metode [[elektrolisis]] untuk memisahkan air menjadi komponen asam dan basa.<ref>{{Cite journal|last=Henry|first=Marc|last2=Chambron|first2=Jacques|date=2013-12-16|title=Physico-Chemical, Biological and Therapeutic Characteristics of Electrolyzed Reduced Alkaline Water (ERAW)|url=http://www.mdpi.com/2073-4441/5/4/2094|journal=Water|language=en|volume=5|issue=4|pages=2094–115|doi=10.3390/w5042094}}</ref><ref>{{Cite book|url=https://books.google.com/books?id=rC7PV5oJNXkC|title=The pH Miracle: Balance Your Diet, Reclaim Your Health|last=Young|first=Robert O.|last2=Young|first2=Shelley Redford|date=2008-11-16|publisher=Grand Central Publishing|isbn=9780446548854|language=en}}</ref> Praktisi yang menggunakan mesin semacam ini mengklaim bahwa konsumsi air alkali dapat memberikan manfaat kesehatan, tetapi klaim seperti ini sebenarnya melanggar asas-asas [[kimia]] dan [[fisiologi]]. Meminum air alkali tidak akan mengubah pH tubuh akibat [[homeostasis asam-basa]]. Selain itu, tidak ada bukti penelitian medis yang menunjukkan bahwa air alkali memiliki manfaat kesehatan.<ref name = Lower>{{cite web | url = http://www.chem1.com/CQ/ionbunk.html | title = 'Ionized' and alkaline water: Snake oil on tap | accessdate = 2008-10-30 | last = Lower | first = S }}</ref><ref>{{Cite book|url=https://books.google.com/books?id=Gr4snwg7iaEC|title=The Skeptic Encyclopedia of Pseudoscience: Volume One|last=|first=|date=2002-01-01|publisher=ABC-CLIO|year=|isbn=9781576076538|location=|page=130|language=en}}</ref>
 
Mesin semacam ini awalnya populer di [[Jepang]] dan negara-negara [[Asia Timur]] lainnya sebelum akhirnya mulai dijual di wilayah lain seperti [[Indonesia]], [[Amerika Serikat]], dan [[Eropa]].