Gunung Manglayang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k namun (di tengah kalimat) → tetapi
k Penambahan Sejarah Gunung Manglayang
Baris 22:
 
Dalam deretan gunung-gunung [[Burangrang]] – [[Tangkuban Perahu]] – [[Bukit Tunggul]] – Gunung Manglayang, Gunung Manglayang menjadi gunung yang terindah dari rangkaian keempat gunung tersebut. Mungkin itulah sebabnya di kalangan para penggiat alam bebas, gunung ini sempat terlupakan terkecuali para penggiat alam bebas dari [[Bandung]] dan sekitarnya. Walaupun begitu, Gunung Manglayang tetap menawarkan pesona alamnya tersendiri.
 
== Sejarah Gunung Manglayang ==
Nama '''Manglayang''' di ambil dari kata Layang yang berarti '''Terbang'''. Hal ini di perkuat dengan kedatangan seekor kuda terbang yang bernama Semprani. Konon katanya, Kuda yang bernama semprani ini terbang dari wilayah [[Cirebon (disambiguasi)|Cirebon]] ke wilayah [[Banten]]. Pada saat terbang, Kuda terbang ini tersungkur jatuh di permukaan dasar lereng gunung manglayang.
 
Asal Usul, Terdapatnya Batu Kuda di gunung manglayang ini, di karenakan kisah kuda terbang yang tersungkur hingga terlilit dengan semak belukar. Sehingga kuda tersebut tidak bisa membaskan diri selama selamanya hingga akhirnya menjadi batu.
 
Hal ini di perkuat dengan adanya bukti sebuah Batu Kuda yang berada di kawasan gunung manglayang. Letaknya, di Jalur pendakian yang sekarang di berikan naman '''Jalur Batu Kuda'''.
 
== Pendakian ==
Baris 38 ⟶ 45:
 
== Referensi ==
{{reflist}}2. [https://celotehanpedia.com/wisata-gunung-manglayang/ 7 Potret Wisata Gunung Manglayang : Rute Menuju Lokasi & Tiket Masuk | Celotehanpedia.com]
{{reflist}}
 
{{DEFAULTSORT:Manglayang, Gunung}}