Lokapaksa, Seririt, Buleleng: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Angayubagia (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 47:
Setelah Mokshanya Ayahanda, I Dewa Sangkan Gunung kemudian mendirikan Pelinggih Bhatara Lepas di Bukit Sakti, mendirikan Pamrajan Agung di Jero Agung, kemudian mendirikan Pura Khayangan Tiga yakni: Pura Desa, Pura Dalem dan Pura Sgara serta membangun Pura Taman Sari.{{butuh rujukan}}
 
== Geografis ==
Desa Lokapaksa memiliki daerah terluas dan penduduk terbanyak jika dibandingkan desa-desa yang ada di Kecamatan Seririt.
 
=== Batas Wilayah ===
Batas wilayah Desa Lokapaksa adalah sebagai berikut:
* Sebelah Barat : Desa Umeanyar dan Desa Pangkungparuk
Baris 61:
* Sebelah Barat Daya : Desa Unggahan dan Kawasan Hutan Bali Barat.
 
=== Topografi dan Keadaan Tanah ===
Ditinjau dari segi topografi, desa lokapaksa merupakan desa dengan topografi Landai dari sisi utara, menuju pusat desa dan terdiri dari daerah berbukit-bukit mulai dari ketinggian 7 – 300 M dpl pada sisi selatan sampai sisi barat desa lokapaksa. Dimana Desa Lokapaksa jika kita tinjau dari karakteristik pertanian dan topografi wilayahnya maka dapat di bagi menjadi 3 (tiga) bagian wilayah, yakni:
1. Wilayah Desa Lokapaksa Bagian Atas/bagian Pegunungan yakni: daerah yang berbatasan dengan wilayah hutan bali barat.
Baris 73:
- Keadaan bahan Organik: Sedang
 
=== Iklim ===
Ditinjau dari segi Iklim, Menurut Smith dan Perguson Desa Lokapaksa merupakan desa dengan Iklim Tipe D (Iklim Kering), dengan 5 (lima) Bulan Basah yaitu dari bulan Nopember sampai dengan bulan Maret, dan 7 Bulan Musim Kering yaitu dari bulan April sampai dengan Oktober.
potensi desa lokapaksa sangat besar dalam pendapatan,di antaranya hasil tambang galian c,yang berlokasi di desa pamesan
 
== Pemerintahan ==
=== Pembagian Administratif ===
Desa lokapaksa dengan wilayah yang luas, secara administrasi desa lokapaksa dibagi menjadi 9 (sembilan) Banjar Dinas, diantaranya:
* Banjar Dinas Bukit Sakti
Baris 90:
* Banjar Dinas Tengah
 
== Demografi ==
Pada sensus tahun 2010, Penduduk desa Lokapaksa berjumlah 9.727 jiwa terdiri dari 4.916 laki-laki dan 4.811 perempuan dengan [[Rasio jenis kelamin manusia|rasio sex]] 1,02.<ref name="BPS Seririt 2017">{{cite web|url= https://bulelengkab.bps.go.id/publication/2017/09/20/b5951981bbbc8996566e33b2/kecamatan-seririt-dalam-angka-2017.html |title= Kecamatan Seririt dalam Angka 2017 |publisher=Badan Pusat Statistik Indonesia |access-date= 06-02-2019}}</ref>
 
== Referensi ==
{{reflist}}