Genderqueer: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RXerself (bicara | kontrib)
Menolak perubahan teks terakhir (oleh 49.156.3.210) dan mengembalikan revisi 14110981 oleh HsfBot
RXerself (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 25:
== Pengakuan hukum ==
{{main|Pengakuan hukum terhadap gender nonbiner}}
Hukum di beberapa negara telah mengakui klasifikasi gender nonbiner atau [[gender ketiga]]. Sementara itu, beberapa kebudayaan dunia telah secara tradisional memiliki konsep gender ketiga meskipun hal itu tidak serta merta diiringi adanya pengakuan dalam hukum.<ref name=BBC-20091223>{{cite news|title=Pakistani eunuchs to have distinct gender |url=http://news.bbc.co.uk/2/hi/south_asia/8428819.stm|date=2009-12-23|publisher=BBC News|accessdate=2009-12-23}}</ref> Negara seperti [[Australia]] misalnya, telah memfasilitasi warganya untuk mengisi kolom gender selain dari laki-laki atau perempuan. [[Alex MacFarlane]] menjadi warga Australia pertama yang menggunakanmemanfaatkan fasilitaslayanan tersebut pada tahun 2003.<ref name="asa">{{cite journal | url = http://www.asanet.org/sectionsex/documents/SUMMER03sexnews.pdf | title = Newsletter of the Sociology of Sexualities Section of the American Sociological Association | journal = [[American Sociological Association]] Sexualities News | volume = 6 | issue = 1 | date = 2003}}</ref> Negara Bagian [[California]], Amerika Serikat pada bulan Oktober 2017 mengesahkan peraturan negara bagian yang mengikutsertakan opsi nonbiner selain laki-laki dan perempuan untuk diisikan pada dokumen resmi penduduk. Peraturan tersebut akan mulai diterapkan tahun 2019.<ref>{{cite news|url=http://ktla.com/2017/10/16/gov-brown-signs-into-law-nonbinary-gender-option-for-california-drivers-licenses-birth-certificates/ |title=Gov. Brown Signs Into Law ‘Nonbinary’ Gender Option for California Driver’s Licenses, Birth Certificates |publisher=KTLA |date=2017-10-16 |accessdate=2017-10-18}}</ref>
 
== Diskriminasi ==