Kegubernuran Quds: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Jok Bugel (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Jok Bugel (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 6:
{{Transl|ar|DIN|Muhāfazhah al-Quds}}) adalah salah satu dari 16 [[Kegubernuran di Otoritas Nasional Palestina|kegubernuran]] di [[Tepi Barat]], [[Negara Palestina|Palestina]]. Kegubernuran ini mempunyai 2 subdistrik: [[Yerusalem J1]] yang mencankup daerah-daerah di dalam wilayah yang dikuasai oleh kota [[Yerusalem]] [[Israel]] ([[Yerusalem Timur]]) dan [[Yerusalem J2]] yang mencankup bagian-bagian yang tersisa dari Kegubernuran Yerusalem. Ibu kota kegubernuran adalah [[Yerusalem Timur]].
 
Total luas tanah kegubernuran ini adalah 344 km². Menurut [[Badan Pusat Statistik Palestina|Biro Statik Pusat Palestina]], kegubernuran ini memiliki populasi 429.500 penduduk pada tahun 2005, menyumbang 10,5% warga Palestina yang tinggal di [[Teritorial Palestina]]
 
== Pembagian ==