Jalan Tol Dalam Kota Bandung: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sumbitmarts (bicara | kontrib)
k Menambahkan sejarah mengenai proyek dalam artikel ini.
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Sumbitmarts (bicara | kontrib)
Menghapus ringkasan sejarah yang kurang tepat
Baris 16:
}}
'''Jalan Tol Dalam Kota Bandung''' (Bandung Intra Urban Toll Road (BIUTR)) atau '''''Bandung Inner Ring Road''''' adalah jalan tol yang melewati dalam Kota [[Bandung]]. Rencananya jalan tol ini berfungsi untuk memecah 50% kemacetan kota [[Bandung]].
 
== Sejarah ==
Sebenarnya proyek Jalan Tol Dalam Kota Bandung ini telah direncanakan sejak tahun 1996 bersama [[Hutama Karya]] dengan biaya kurang lebih 500 milyar. Namun rencana ini mangkrak akibat [[Krisis finansial Asia 1997]]. Rute proyeknya pun sama dengan yang sekarang, hanya perbedaannya terletak pada fase Ujungberung - Soekarno Hatta dan Soekarno Hatta - Gedebage yang pada rencana sebelumnya tidak termasuk. Saat itu Pusjatan dan [[Hutama Karya]] sedang mengerjakan proyek [[Jembatan Pasupati]] yang merupakan bagian dari proyek ini dan kemudian sekitar tahun 2000 diambil alih oleh [[Wijaya Karya]] dan [[Waskita Karya]] dengan dana hibah dari [[Kuwait]].
 
Gagasan mengenai proyek ini muncul lagi sekitar tahun 2010 dengan menambahkan fase Ujungberung - Soekarno Hatta dan Soekarno Hatta - Gedebage. Saat ini proyek sedang dikaji dan dibuat perencanaan ulang dan akan dibangun sekitar tahun 2018.
 
== Spesifikasi ==