Daftar karakter SpongeBob SquarePants: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Asradel
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 9:
{{Main|SpongeBob SquarePants (karakter)}}
* Pengisi suara: Tom Kenny
''SpongeBob SquarePants'', tokoh utama dalam kartun ini yang adalah seekor [[spons]] yang sebenarnya berbentuk spons mandi berwarna kuning ini adalah pribadi yang baik, mudah diajak berteman, dan optimistis. Spongebob tinggal di dalam rumah berbentuk [[nanas]] di laut, di Jalan Conch nomor 124, Bikini Bottom. Dia juga memelihara seekor siput yang bernama Gary. Pekerjaannya sehari- hari adalah koki di [[rumah makan]] Krusty Krab (dia sendiri pun mendapat penghargaan ''"Employee of the Month"'' (Pegawai Teladan Bulan Ini) 374 kali berturut - turut), yang terkenal dengan [[hamburger|burgernya]] Krabby Patty. Dia juga bersekolah di Mrs. Puff Boating School, sekolah mengemudi Mrs. Puff, namun selalu gagal ketika tes mengemudi. Ia juga suka berburu ubur ubur bersama Patrick. Menurut beberapa referensi, ''SpongeBob'' berusia 33 tahun dan mulai bekerja sebagai pegawai Krusty Krab saat berusia 13 tahun (yang berarti dia sudah bekerja disana selama 20 tahun).
 
=== Squidward Tentacles ===
{{Main|Squidward TentacleTentacles}}
* Pengisi Suara: Rodger Bumpass
 
Baris 54:
=== Mrs. Puff ===
* Pengisi suara: Mary Jo Catlett
'''Mrs. Puff''' - seekor ikan buntalgembung yang mempunyai dan mengajar Sekolah Mengemudi "Mrs. Puff Boating School", dan sudah lelah mengajari Spongebob karena Spongebob terlalu ceroboh, Suaminya yaitu Mr.Puff, ditangkap nelayan dan dijadikan lampu, seperti pada episode "Krusty Love".
 
=== Gary si Siput ===
Baris 70:
* '''Flying Dutchman''' (Brian Doyle-Murray) - Bajak laut hantu ini suka menakuti siapa saja tetapi pada episode "Ghost Host" dia menuruti perintah Spongebob yaitu menakuti orang selain Spongebob.
* '''Larry Lobster''' ([[Doug Lawrence]]) - adalah [[lobster]] penjaga pantai Goo Lagoon. Larry adalah binaragawan dan fanatik olahraga. Dia diperkenalkan sebagai penjaga pantai pada episode yang berjudul "SpongeGuard on Duty".
* '''Harold SquarePants''' (Tom Kenny) dan '''Margaret SquarePants''' (Sirena Irwin) - orang tuaorangtua Spongebob yang lebih menyerupai spons laut ketimbang Spongebob yang menyerupai spons dapur.
* '''King Neptune''' (Jeffrey Tambor) - Raja [[lautan]], yang tinggal di [[Atlantis]], bersama putrinya Mindy dan Ratu Amphitritre , dia muncul di episode "[[Neptune's Spatula]]", "[[Party Pooper Pants]]", "[[The SpongeBob SquarePants Movie]]" (dengan Mindy), "[[SpongeBob vs. The Patty Gadget]]", dan "[[The Clash of Triton]]" (dengan Queen Amphitritre) .
* '''Mama Krab''' - Ia adalah kepiting yang juga Ibunya Tuan Krabs.
* '''Fred''' ([[Doug Lawrence]]) - lebih dikenal sebagai ikan yang berteriak "KAKIKU!", Adalah ikan coklat yang pertama untuk model karakter ikan biasa yang muncul dalam seri. Dia pertama muncul dalam "Reef Blower" tetapi kutipan terkenal tidak datang sampai "Boating School". Fred paling sering terlihat di Krusty Krab, seperti dalam "[[SpongeBob SquarePants (musim ke-1)#Arrgh! / Rock Bottom|Arrgh!]]", Ketika ia berteriak "KAKIKU!" setelah Mr Krabs melempar dia dari Krusty Krab, dan dalam "Jellyfish Hunter", ketika ia menyanyi tentang sandwich jelly ubur-ubur yang dia makan. Nama Fred terungkap dalam "[[SpongeBob SquarePants (musim ke-2)#Wormy / Patty Hype|Patty Hype]]". Salah satu baris terkenal Fred adalah "Siapkan pemanggang, karena aku sangat lapar" Dia kemudian dilempar Mr Krabs sambil mengatakan "Apakah kau tidak lihat kita sudah tutup?!" Di mana Fred merespon dengan baris terkenal "KAKIKU".
Baris 90:
* '''Harold "Bill" Reginald''' - Ikan biru memakai baju kaus putih ini sering muncul ketika [[Krusty Krab]] menciptakan menu baru seperti ''Krusty Dogs '' dan ''Pretty Patties''. Sifatnya terlau emosional, bicaranya sedikit kasar berlogat [[Australia]], dan suka jadi provokator.
* '''Herb'''(Thomas F.Wilson) dan '''Maggie''' (Lori Alan), Orangtua [[Patrick Star|Patrick]], memakai pakaian yang mirip dengan Patrick.
* '''Flatz''' (Thomas F. Wilson) , Ikan gepeng yang merupakan teman lamanya [[Patrick Star|Patrick]] dan teman satu sekolahnya [[SpongeBob SquarePants (karakter)|Spongebob]]. Flatz sering mengancam SpongeBob di sekolah Mrs. Puff.
* '''Grandma SquarePants''' (Marion Ross) dan '''Grandpa SquarePants''' (Tom Kenny) , kakek-nenek [[SpongeBob SquarePants (karakter)|Spongebob]].
* '''Sherm Squarepants''', Paman [[SpongeBob SquarePants (karakter)|Spongebob]] yang ingin agar Spongebob cepat kaya dan dia adalah ayahnya Stanley S. Squarepants. Dia bisa memasukkan semangka ke hidungnya
* '''Uncle Kevin Lawn''', Paman [[SpongeBob SquarePants (karakter)|Spongebob]] yang suka berkebun dan mempunyai gangguan pendengaran.
* '''Stanley S. Squarepants''', sepupu Spongebob yang berkepala kotak dan mempunyai rambut dengan badan tinggi dan kurus, seperti manusia tetapi mirip Spongebob, dan mempunyai kebiasaan merusak barang apapun yang disentuhnya, bahkan menghancurkan Chum Bucket dalam episode Stanley S. Squarepants.
* '''Blackjack Squarepants''' - Sepupu [[SpongeBob]] yang ingin menghajar Spongebob
* '''Man Ray''' (John Rhys-Davies, Bob Joles) dan '''The Dirty Bubble''' (Charles Nelson Reilly, Tom Kenny) , merupakan penjahat yang menjadi musuh Mermaidman dan Barnacleboy
* '''The Moth''' yaitu musuh Mermaidman yang berbentuk seperti lalat berotot.
* '''Tattletale Strangler''' - Seorang kriminal di Bikini Bottom, yang senang mencekik.
Baris 157:
 
* '''Shiny'''
Anak dari Bubble Buddy muncul pada episode Bubble Buddy returnsreteruns dia anak yang nakal dia pernah mejahili orang di Bikini Bottom.
 
* '''Fuzzy'''
Baris 178:
* '''The Pods'''
Musuh The Sharks
 
* '''Triton'''
Putra dari king Neptune yang dikurung karna sikapnya dia dibebaskan oleh Spongebob dan Patrick pada episode Clash Of Triton.
 
* '''Mrs Tentacles'''
Ibu dari Squidward dia sagat suka membuat kue.
 
* '''Grandma Tentacles'''
Nenek dari Squidward dia pernah muncul di episode chum fricasse dan memarahi Squidward karna tidak memasak chum dengan belum matang.
 
* '''Marty and Janet'''
Orang tua gadungan Patrick
 
* '''spot'''
Amoeba peliharaan Plankton
 
* '''jellyliens'''
Alien yang menginvasi Bikini Bottom dia lemah pada saus mustard.
 
* '''Norton'''
Ikan pengantar surat di bikini bottom dia juga kadang sering diganggu Spongebob.
 
* '''E.M.I.L.P'''
Singkatan (Emergency Mother In Law Program) adalah ibu dari Karen.
 
* '''Karen 2.0'''
Komputer buatan Plankton dibuat untuk menggantikan karen namun dia rusak setelah berkelahi dengan Karen classic.
 
== Pranala luar ==