Hari Tuhan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (- di hari + pada hari)
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{confused |Hari Tuhan (eskatologi)}}
'''Hari Tuhan''' ({{lang-en|Lord's Day}}) dalam [[Kekristenan]] pada umumnya merujuk pada hari [[Minggu]], hari utama [[ibadah]] komunal atau umum. Hari Tuhan diperingati oleh sebagian besar umat Kristen sebagai peringatan mingguan akan [[kebangkitan Yesus]], yang mana dikatakan dalam [[Injil#Injil kanonik|Injil kanonik]] bahwa Ia disaksikan hidup dari antara orang mati pada hari pertama minggu tersebut. Frasa ini tampak dalam Wahyu 1:10.