Bekam: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
tak netral |
k +sidebar |
||
Baris 2:
{{tone|date=Maret 2014}}
{{penyangkalan-medis}}
{{Kotak samping pengobatan alternatif}}
'''Bekam''' ([[Bahasa Arab|Arab]]: الحجامة; ''al-hijamah'') adalah metode pengobatan dengan cara mengeluarkan [[darah]] statis (kental) yang mengandung [[toksin]] dari dalam tubuh [[manusia]]. Berbekam dengan cara melakukan pemvakuman di [[kulit]] dan pengeluaran darah darinya. Pengertian ini mencakup dua mekanisme pokok dari bekam, yaitu proses pemvakuman kulit kemudian dilanjutkan dengan pengeluaran darah dari kulit yang telah divakum sebelumnya.
|