Bayam duri: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ariyanto (bicara | kontrib)
Ariyanto (bicara | kontrib)
Baris 11:
 
Tumbuhan ini banyak tumbuh liar di kebun-kebun, tepi jalan, tanah kosong dari dataran rendah sampai dengan ketinggian 1.400 meter di atas permukaan laut.Tingginya dapat mencapai 1 meter.Tumbuhan ini dapat dikembangbiakkan melalui bijinya yang bulat, kecil dan hitam. Sebagai tanda khas dari tumbuhan bayam duri yaitu pada pohon batang, tepatnya di pangkal tangkai daun terdapat [[duri]], sehingga orang mengenal sebagai bayam duri. Bayam duri tumbuh baik di tempat-tempat yang cukup sinar matahari dengan suhu udara antara 25 – 35 derajat [[Celcius]].<ref>{{Cite journal|last=|first=Dinas Pertanian|year=16 November 2016|title=bulelengkab.go.id|url=https://bulelengkab.go.id/detail/artikel/bayam-duri-amaranthus-spinosus-l-26|journal=BAYAM DURI Amaranthus spinosus L.|volume=|issue=|pages=|doi=}}</ref>
 
==Morfologi==