Get Backers: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Cleanup
k Cleanup
Baris 1:
{{Infobox animanga/Header
| name = Get Backers
| image = Getabackerjap.jpg
| caption = Gambar sampul manga ''GetBackersGet Backers'' volume pertama
| ja_kanji = ゲットバッカーズ -奪還屋
| ja_romaji = Gettobakkāzu Dakkan'ya
Baris 43:
}}
{{Infobox animanga/Footer}}
{{nihongo|'''''GetBackers'''''|ゲットバッカーズ -奪還屋-|Gettobakkāzu Dakkan'ya|{{lit}} "GetBackers: Jasa Pengembalian"|lead=yes}}, yang diterbitkan di Indonesia dengan judul '''''GetBackersGet Backers''''', adalah sebuah seri [[manga]] ''[[manga shōnen|shōnen]]'' Jepang yang ditulis oleh [[Yuya Aoki]] dan diilustrasikan oleh [[Rando Ayamine]]. Manga ini mulai dimuat berseri dalam majalah ''[[Weekly Shōnen Magazine]]'' terbitan [[Kodansha]] sejak tahun 1999 hingga 2007, dan telah dibundel menjadi 39 volume ''[[tankōbon]]''. Ceritanya mengisahkan tentang "GetBackers", suatu kelompok yang akan mengembalikan hal apa pun yang hilang. Kelompok ini terdiri dari [[Ban Mido]], seorang pria yang dilahirkan dengan kemampuan ilusi bernama "[[Evil eye|Evil Eye]]", dan [[Ginji Amano]]—mantan pemimpin geng bernama "The VOLTS", suatu kelompok kuat di wilayah berbahaya yang dikenal sebagai Benteng Tidak Terbatas di Shinjuku.
 
Manga ini diadaptasi menjadi seri [[anime]] pada tahun 2002 oleh [[Studio Deen]]. Seri anime-nya ditayangkan pada saluran [[Tokyo Broadcasting System]] sejak tanggal 5 Oktober 2002 hingga 20 September 2003, dengan total sebanyak 49 episode. Seri tersebut juga dialihbahasakan dalam bahasa Inggris dan disiarkan oleh saluran televisi khusus anime, [[Animax]], pada saluran-saluran terkaitnya di seluruh dunia. Seri ini telah dilisensi untuk diterbitkan dalam bahasa Inggris di Amerika Utara oleh [[Tokyopop]], yang merilis 27 volume sejak tanggal 10 Februari 2004 sampai 2 Desember 2008. Tokyopop kemudian kehilangan lisensi mereka atas seri ini, dan semua rilisan yang tersedia sudah habis terjual.