Tekanan darah tinggi: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k roboto: ceb:Alta presyon estas artikolo elstara |
|||
Baris 75:
* melepaskan hormon ''epinefrin'' (''adrenalin'') dan ''norepinefrin'' (''noradrenalin''), yang merangsang jantung dan [[pembuluh darah]].
== Gejala == Pada sebagian besar penderita, hipertensi tidak menimbulkan gejala; meskipun secara tidak sengaja beberapa gejala terjadi bersamaan dan dipercaya berhubungan dengan tekanan darah tinggi (padahal sesungguhnya tidak). Gejala yang dimaksud adalah sakit kepala, perdarahan dari [[hidung]], pusing, wajah kemerahan dan kelelahan; yang bisa saja terjadi baik pada penderita hipertensi, maupun pada seseorang dengan tekanan darah yang normal. Jika hipertensinya berat atau menahun dan tidak diobati, bisa timbul gejala berikut: * sakit kepala * kelelahan * mual * muntah * sesak nafas * gelisah * pandangan menjadi kabur yang terjadi karena adanya kerusakan pada otak, mata, jantung dan ginjal. Kadang penderita hipertensi berat mengalami penurunan kesadaran dan bahkan koma karena terjadi pembengkakan [[otak]]. Keadaan ini disebut ''ensefalopati hipertensif'', yang memerlukan penanganan segera.
== Penyebab hipertensi ==
|