Siluet: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pinerineks (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Heeheemalu (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 7:
 
== Asal kata ==
[[Berkas:Sunset_skyline_silhouette_of_Taipei,_Taiwan_2015.jpg|jmpl|200px|Taipei Siluet]]
Siluet berasal dari bahasa Perancis ''silhouette.'' Kata ini tergolong [[eponim]], yakni kata yang berasal dari nama seseorang. Kata siluet berasal dari nama [[Etienne de Silhouette|Étienne de Silhouette]], seorang menteri keuangan Perancis pada tahun 1750-an. Saat itu pembuatan gambar profil orang tampak samping berwarna hitam digemari kalangan bangsawan. Étienne de Silhouette termasuk salah satu pembesar yang menggemari kesenian ini.