Stasiun Cipeuyeum: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Menolak perubahan teks terakhir (oleh 103.111.100.249) dan mengembalikan revisi 15401360 oleh Alqhaderi Aliffianiko
Baris 21:
 
Uniknya, nama Cipeuyeum diambil dari banyaknya penumpang yang naik di stasiun ini adalah pedagang [[peuyeum]], selain di daerah ini merupakan pusat penghasil peuyeum di Daop II Bandung. Nama KA yang berhenti di stasiun ini pun diberi nama 'Argo Peuyeum'.
 
Stasiun ini sempat diaktifkan lagi untuk menyambut [[kereta api Kian Santang]] yang rencananya dioperasikan pada bulan Maret 2014, tetapi diundur lagi dan gagal melayani perjalanan reguler pada tahun 2015 karena permasalahan teknis prasarana yang dianggap tidak layak operasi.
 
Rute Cianjur–Padalarang sekarang sedang direnovasi jalurnya sampai ke [[Stasiun Cipeuyeum|Cipeuyeum]] dengan mengganti bantalan rel dan relnya.<ref>{{Cite news|url=https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-3622550/menhub-reaktivasi-jalur-ka-bogor-ke-bandung-selesai-2018|title=Menhub: Reaktivasi Jalur KA Bogor ke Bandung Selesai 2018|last=Alamsyah|first=Syahdan|newspaper=detikfinance|access-date=2018-02-03}}</ref>