Pendakwaan terhadap Andrew Johnson: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pierrewee (bicara | kontrib)
+
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Andrew Johnson impeachment trial.jpg|350px|thumbjmpl|Ilustrasi [[Theodore R. Davis]] mengenai sidang pemakzulan Presiden Johnson di Senat, diterbitkan dalam ''[[Harper's Weekly]].'']]
'''Pemakzulan Andrew Johnson''' diprakarsai pada 24 Februari 1868, ketika [[Dewan Perwakilan Amerika Serikat]] memutuskan untuk [[pemakzulan|memakzulkan]] Andrew Johnson, Presiden Amerika Serikat [[Daftar Presiden Amerika Serikat|ke-17]], karena "[[kejahatan berat dan pelanggaran ringan]]", yang dirinci dalam 11 [[pemakzulan di Amerika Serikat|pasal pemakzulan]]. Tuduhan utama terhadap Johnson adalah pelanggaran terhadap [[Undang-Undang Masa Jabatan (1867)|Undang-Undang Masa Jabatan]], disahkan oleh [[Kongres Amerika Serikat|Kongres]] pada Maret 1867 melalui [[veto]]nya. Secara khusus, dia telah mencopot [[Edwin M. Stanton]] dari jabatannya sebagai [[Menteri Perang Amerika Serikat|Menteri Perang]]—undang-undang ini sebagian besar dirancang untuk melindungi jabatan tersebut—dan berupaya untuk menggantikannya dengan [[Brevet (militer)|Brevet]] Mayor Jenderal [[Lorenzo Thomas]]. (Sebelumnya, ketika Kongres tidak bersidang, Johnson telah memberhentikan Stanton dan mengangkat Jenderal [[Ulysses S. Grant]] sebagai Menteri Perang AS ''[[ad interim]].'')
 
Baris 6:
Pemakzulan dan persidangan Andrew Johnson memiliki implikasi politik yang penting untuk [[pemisahan kekuasaan|keseimbangan kekuasaan legislatif-eksekutif federal]]. Ini menegaskan prinsip bahwa Kongres tidak boleh mencopot seorang presiden dari jabatannya hanya karena para anggotanya tidak setuju dengan kebijakan, gaya, atau administrasi tugasnya. Ini juga mengakibatkan berkurangnya pengaruh presiden pada kebijakan publik dan kekuasaan pemerintahan secara keseluruhan, mendorong sistem pemerintahan yang oleh [[Woodrow Wilson]] sebut sebagai "Pemerintahan Kongres" pada tahun 1870-an.<ref name=JohnsonDA>{{cite web| url=http://millercenter.org/president/johnson/domestic-affairs| last=Varon| first=Elizabeth R.| title=Andrew Johnson: Domestic Affairs| publisher= Miller Center of Public Affairs, University of Virginia| location=Charlottesville, Virginia| accessdate=April 14, 2018}}</ref>
 
== Lihat pula ==
* [[Proses pemakzulan terhadap Richard Nixon]], 1973–1974
* [[Pemakzulan Bill Clinton]], 1998–1999
Baris 12:
* [[Daftar skandal politik federal di Amerika Serikat]]
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
== Bacaan lanjutan ==
{{Div col|colwidth=30em}}
* Benedict, Michael Les. "A New Look at the Impeachment of Andrew Johnson," ''Political Science Quarterly,'' Sep 1973, Vol. 88 Issue 3, pp 349–367 [https://www.jstor.org/pss/2148988 in JSTOR]
Baris 34:
{{Div col end}}
 
== Pranala luar ==
* [http://www.famous-trials.com/Johnson Andrew Johnson Impeachment Trial (1868)], essay and other resources, www.famous-trials.com, University of Missouri-Kansas City Law School
* [http://www.andrewjohnson.com/default.htm#What's%20Here%20from%20Harper's%20Weekly? The Impeachment of Andrew Johnson], excerpts from 1865–1869 ''Harper's Weekly'' articles along with other information (a ''HarpWeek'' website)
Baris 42:
 
{{DEFAULTSORT:Impeachment Of Andrew Johnson}}
[[Kategori:Pemakzulan Andrew Johnson| ]]<!--please leave the empty space as standard-->
[[Kategori:Pemakzulan Andrew Johnson| ]]
[[Kategori:Kongres Amerika Serikat ke-40]]
[[Kategori:Politik Amerika tahun 1868]]