Anis Matta: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 116.206.8.20 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Bagas Chrisara
Tag: Pengembalian
Mrwahyuprasetya (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 36:
'''Muhammad Anis Matta''' ({{lahirmati|[[Welado, Ajangale, Bone|Welado]], [[Kabupaten Bone|Bone]], [[Sulawesi Selatan]]|7|12|1968}})<ref>{{Cite news|url=http://www.anismatta.net/profil/|title=Biografi Anis Matta|newspaper=Anis Matta|language=en-US|access-date=2018-04-06}}</ref> adalah politikus Indonesia. Ia adalah salah satu pendiri Partai Keadilan yang dideklarasikan di Jakarta, 20 Juli 1998. Setelah pemilihan umum 1999, partai ini berganti nama menjadi [[Partai Keadilan Sejahtera]] pada 2 Juli 2003.<ref>{{Cite news|url=https://nasional.sindonews.com/read/706357/12/profil-partai-keadilan-sejahtera-1357921357|title=Profil Partai Keadilan Sejahtera|newspaper=SINDOnews.com|language=id-ID|access-date=2018-04-06}}</ref>
 
== Karier Politik ==
Anis menjadi sekretaris jenderal sejak partai berdiri hingga diangkat oleh Majelis Syuro PKS menjadi presiden partai pada 1 Februari 2013 - 10 Agustus 2015.<ref>{{Cite news|url=https://nasional.kompas.com/read/2013/02/01/14570152/anis.matta.gantikan.luthfi.hasan.jadi.presiden.pks|title=Anis Matta Gantikan Luthfi Hasan Jadi Presiden PKS - Kompas.com|last=Media|first=Kompas Cyber|newspaper=KOMPAS.com|language=en|access-date=2018-04-06}}</ref>
 
Anis menjadi sekretarisSekretaris jenderalJenderal sejak partai berdiri hingga diangkat oleh Majelis Syuro PKS menjadi presiden partai pada 1 Februari 2013 - 10 Agustus 2015.<ref>{{Cite news|url=https://nasional.kompas.com/read/2013/02/01/14570152/anis.matta.gantikan.luthfi.hasan.jadi.presiden.pks|title=Anis Matta Gantikan Luthfi Hasan Jadi Presiden PKS - Kompas.com|last=Media|first=Kompas Cyber|newspaper=KOMPAS.com|language=en|access-date=2018-04-06}}</ref>
 
Anis terpilih menjadi anggota [[Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia|DPR]] periode 2004-2009 dan 2009-2014 dari daerah pemilihan Sulawesi Selatan I (Kota [[Kota Makassar|Makassar]], Kabupaten [[Kabupaten Gowa|Gowa]], [[Kabupaten Takalar|Takalar]], [[Kabupaten Jeneponto|Jeneponto]], [[Kabupaten Bantaeng|Bantaeng]], dan [[Kabupaten Kepulauan Selayar|Kepulauan Selayar]]). Pada periode keduanya di Senayan, Anis terpilih menjadi [[Daftar Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia|Wakil Ketua DPR RI]] hingga mengundurkan diri pada saat diangkat menjadi Presiden [[Partai Keadilan Sejahtera|PKS]].
Baris 53 ⟶ 55:
 
Anak keenam dari delapan bersaudara ini cukup produktif menulis buku. Sejak 2002 hingga 2014 sudah 10 buku terbit dari goresan tangannya, diantaranya ''Delapan Mata Air Kecemerlangan'' (2009), ''Momentum Kebangkitan'' (Kumpulan Pidato) (2014) dan ''Gelombang Ketiga Indonesia'' (2014).
 
Pada 28 Oktober 2019, dia beserta sejumlah rekannya membentuk [[Partai Gelora]] atau Partai Gelombang Rakyat Indonesia. Partai ini dideklarasikan pada 10 November 2019, dengan dia sebagai Ketua Umum, dan [[Fahri Hamzah]] sebagai Wakil Ketua Umum.
 
== Publikasi ==