Letusan Whakaari/White Island 2019: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
tambah info baru dari en.wiki disertai nama dalam bahasa indonesia
Baris 20:
}}
 
Gunung api [[Whakaari/White Island]] yang terletak di [[Bay ofTeluk Plenty]] di lepas pantai [[Pulau Utara]], [[Selandia Baru]] meletus pada 9 Desember 2019 pukul 14.11 [[NZDT|waktu Selandia Baru]].<ref name="NZH Live">{{Cite news|url=https://www.nzherald.co.nz/nz/news/article.cfm?c_id=1&objectid=12292240|title=Live: White Island erupting: Plumes of smoke, reports of multiple injuries in Bay of Plenty|work=New Zealand Herald|date=9 Desember 2019|access-date=9 Desember 2019|last=|first=}}</ref> Sedikitnya 6 orang dilaporkan tewas karena letusan tersebut sementara 8 orang lainnya dilaporkan hilang.<ref name="Stuff 1"/>
 
== Latar belakang ==
Gunung api [[Whakaari/White Island]]{{Efn|Pulau ini memiliki 2 nama dalam [[Bahasa Māori]]/Bahasa Inggris. "Whakaari" adalah nama dalam Bahasa Māori; "White Island" adalah nama dalam Bahasa Inggris. Sedangkan "Pulau Putih" merupakan nama dari pulau tersebut dalam Bahasa Indonesia|name=|group=}} adalah sebuah pulau [[gunung berapi kerucut]] [[andesit]] yang masih aktif. Gunung ini terletak di sebelah timur [[Pulau Utara]], Selandia Baru, di Teluk [[Bay of Plenty]]. Dalam catatan sejarahnya, gunung ini telah meletus beberapa kali. Sebuah letusan besar pada tahun 1980-an mengubah sebagian besar kenampakan bentang lahan yang ada di wilayah gunung dan pulau. Letusan lain juga terjadi pada tahun 2000 dan membentuk sebuah kawah baru. Beberapa letusan kecil terjadi pada tahun 2012,<ref>{{cite web|url=http://www.stuff.co.nz/science/7425606/Visitors-warned-off-erupting-volcano|title=Visitors warned off erupting volcano|last=|first=|date=|website=Stuff|accessdate=10 Agustus 2012}}</ref> 2013,<ref>{{cite news|url=http://www.nzherald.co.nz/nz/news/article.cfm?c_id=1&objectid=11111633|work=New Zealand Herald|title=Civil Defence monitor White Island volcano|date=20 Agustus 2013|last=|first=|access-date=}}</ref> dan 2016.<ref name="Stuff 1"/>
 
Gunung Whakaari/White Island telah mengalami peningkatan aktivitas vulkanik selama beberapa minggu sebelum letusan terjadi. Pada bulan Oktober 2019, tingkat gempa vulkanik dan emisi gas [[sulfur dioksida]] di wilayah gunung berada pada level tertingginya sejak 2016.<ref name="Stuff 1">{{cite news|url=https://www.stuff.co.nz/national/118057679/white-island-volcano-erupts-in-the-bay-of-plenty|title=One dead as White Island volcano erupts in the Bay of Plenty|work=Stuff|date=9 Desember 2019|accessdate=9 Desember 2019|last=|first=}}</ref>
 
Pada 24 November 2019, dua minggu sebelum letusan, gempa berkekuatan [[Skala kekuatan momen|M<sub>w</sub>]] 5.9 yang berlangsung sekitar satu menit dengan pusat gempa yang terletak {{convert|10|km}} timur laut dari White Island terjadi dan dirasakan warga di seluruh Selandia Baru sejauh Selatan ke [[Christchurch]].<ref>{{Cite web|url=https://www.geonet.org.nz/earthquake/2019p882948|title=A magnitude 5.9 earthquake occurred 50 km north-west of Te Kaha, New Zealand on Sun Nov 24 2019 5:34 AM. The quake was 115 kilometres deep and the shaking was moderate close to the quake.|website=www.geonet.org.nz|language=en|access-date=10 Desember 2019}}</ref> Aktivitas seismik diduga menjadi faktor penyebab erupsi [[ledakan hidrotermal|hidrotermik]] karena pengurangan tekanan dalam sistem panas bumi.<ref>{{Cite web|url=https://www.gns.cri.nz/Home/Learning/Science-Topics/Volcanoes/Types-of-Volcanoes-Eruptions|title=Types of Volcanoes & Eruptions / Volcanoes / Science Topics / Learning / Home - GNS Science|website=www.gns.cri.nz|access-date=10 Desember 2019}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://www.gns.cri.nz/Home/Learning/Science-Topics/Volcanoes/Volcanic-Hazards/Hydrothermal-Eruption|title=Hydrothermal Eruption / Volcanic Hazards / Volcanoes / Science Topics / Learning / Home - GNS Science|website=www.gns.cri.nz|access-date=10 Desember 2019}}</ref>
 
Pulau ini dipantau oleh [[GeoNet]] dan [[GNS Science]] dengan tiga kamera web yang mengamati gunung berapi, satu [[Seismometer|seismograf]], dan mikrofon untuk mendeteksi ledakan gunung berapi. Organisasi tersebut juga melakukan tiga kunjungan bulanan untuk menguji air, gas, dan tanah serta melakukan survei [[pemantauan Deformasi|deformasi]] permukaan.<ref name=":1">{{Cite web|url=https://www.rnz.co.nz/news/national/405163/whakaari-white-island-eruption-what-scientists-say-about-the-volcano|title=Whakaari / White Island eruption: What scientists say about the volcano|last=Huffadine|first=Leith|date=9 Desember 2019|website=RNZ|language=en-NZ|url-status=live|archive-url=|archive-date=|access-date=10 Desember 2019}}</ref>
 
Wisatawan biasanya mengunjungi pulaipulau ini, terutama melalui White Island Tours yang telah memposting pernyataan di halaman web mereka sebelum letusan, yang menyatakan<ref name=":2">{{Cite web|url=https://www.stuff.co.nz/travel/news/118073305/whakaariwhite-island-eruption-why-were-tours-still-operating|title=Whakaari/White Island eruption: Why were tours still operating?|last=Sabin|first=Brook|date=9 Desember 2019|website=Stuff|language=en|url-status=live|archive-url=|archive-date=|access-date=9 Desember 2019}}</ref>:
 
{{Quote|text="Whakaari/White Island saat ini berada dalam status waspada Level 2. Level ini mengindikasikan aktivitas vulkanik sedang hingga tinggi, ada potensi bahaya erupsi terjadi. White Island Tours beroperasi di berbagai tingkat status waspada, tetapi pengunjung harus mengetahui bahwa selalu ada risiko aktivitas erupsi terlepas dari status waspada. White Island Tours mengikuti rencana keselamatan komprehensif yang menentukan aktivitas kami di pulau ini di berbagai tingkatan."|sign=Wisatawan White Island|source=}}
Baris 68 ⟶ 70:
 
Perdana Menteri Australia, [[Scott Morrison]], menyatakan "Ini adalah hari yang sangat sangat sulit bagi banyak keluarga yang dicintainya terperangkap dalam tragedi yang mengerikan ini" dan mengumumkan bahwa tim forensik [[Polisi Federal Australia]] dikirim ke Selandia Baru.<ref>{{Cite web|url=https://www.smh.com.au/world/oceania/this-is-a-very-hard-day-prime-minister-scott-morrison-fears-australians-among-dead-in-nz-eruption-20191210-p53if2.html|title='This is a very hard day': Prime Minister Scott Morrison fears Australians among dead in NZ eruption|last=Peatling|first=Stephanie|date=9 Desember 2019|website=The Sydney Morning Herald|language=en|access-date=10 Desember 2019}}</ref> [[Parlemen Australia|Gedung Parlemen Australia]] juga mengibarkan bendera setengah tiang sebagai tanda berkabung untuk menghormati orang-orang yang kehilangan nyawa.<ref>{{cite web |last1=Sakkal |first1=Paul |last2=Ilanbey |first2=Sumeyya |last3=Grace |first3=Robyn |title=New Zealand updates: White Island volcano eruption leaves multiple dead, critically injured |url=https://www.smh.com.au/world/oceania/new-zealand-updates-white-island-explosion-leaves-multiple-dead-critically-injured-20191210-p53iec.html |website=The Sydney Morning Herald |language=en-AU|date=10 Desember 2019}}</ref>
 
== Catatan kaki ==
{{reflist|30em|group=n}}
 
== Referensi ==