Chris Dyer: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi '{{Infobox actor | name = Chris Dyer | image = | imagesize = | caption = | birthname = | birthdate = 1969 | location = {{...'
 
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 18:
'''Chris Dyer''' (lahir tahun [[1969]]) adalah seorang insinyur ahli teknik mobil [[Formula 1]] asal [[Australia]]. Saat ini ia bergabung bersama tim [[Ferrari]], dan menjadi race engineer dari [[Kimi Raikkonen]].
 
== Profil ==
Dyer telah memulai karir didunia balap sejak awal tahun 1990-an. Pertama kali adalah saat ia bergabung bersama tim [[Holden]] di negara asalnya, [[Australia]]. Kemudian karirnya terus beranjak tinggi. Dan pada musim 1997 ia masuk ke F1 menjadi race engineer di tim Arrows. Pembalap-pembalap yang ia tangani antara lain adalah [[Pedro Diniz]], [[Tora Takagi]], dan [[Jos Verstappen]]. Ia bertahan di Arrows sampai akhir 2000.
 
Baris 27:
Di tahun 2005 dan 2006 Dyer gagal mengantar Schumi menjadi juara dunia. Sempat santer diberitakan ia akan hengkang seiring dengan pensiunnya Schumi. Namun dengan masuknya [[Kimi Raikkonen]] di musim 2007, akhirnya membuat Dyer memutuskan untuk bertahan di Ferrari. Ia pun akhirnya mampu mengantarkan Kimi Raikkonen menjadi juara dunia 2007 walaupun nyaris gagal.
 
== Pranala luar ==
*[http://www.ferrariworld.com Situs resmi Ferrari]