Ragdoll: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k Dikembalikan ke revisi 13390790 oleh HsfBot (bicara)
Tag: Pembatalan
Baris 24:
== Sejarah ==
[[Berkas:AnnBaker-Kyoto.jpg|jmpl|kiri|Ann Baker dan kucingnya, Kyoto.]]
Ann Baker adalah seorang [[peternak kucing]] [[Persia]], yang juga merupakan pencipta kucing ras Ragdoll. Ann kemudian meminjam seekor kucing jantan berwarna hitam bernama Blackie milik tetangganya, Mrs. Pennels. Blackie memiliki ciri fisik yang hampir sama dengan ras [[Kucing Persia|Persia]], dan induknya Blackie yang bernama Josephine yang berwarna putih adalah jenis kucing campurandengan Persiaciri danfisik kucingyang Lokalhampir (mixdome)sama dengan ras [[Anggora]].<ref name=tazesirucats/><ref name=kucingkita/>
 
Pada suatu hari Josephine tertabrak mobil, dan terbaring di jalanan sampai beberapa hari. Setelah pemiliknya menemukannya, Josephine di bawa ke rumah sakit hewan dari perguruan tinggi setempat untuk dirawat. Akibat ditabrak, Josephine kehilangan sebelah matanya. Setelah sembuh total, Josephine kembali normal dan pulang ke rumahnya. Setelah itu, Josephine akhirnya dapat kembali hamil dan melahirkan [[Anak kucing|anak]]. Namun, ada sifat yang berbeda dari Josephine. Josephine menjadi lebih tenang dan lebih tahan sakit. Karena adanya perubahan ini pada Josephine, Ann menjadi semakin tertarik pada Josephine. Akhirnya, Ann berniat untuk mengembangkan keturunan dari Josephine.<ref name=tazesirucats/><ref name=kucingkita/>