Astana Giribangun: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rizky BMW (bicara | kontrib)
k Bangunan: tambahan informasi kutipan tentang astana mangadep
Rizky BMW (bicara | kontrib)
Argosari: penambahan kutipan sumber pemberitaan astana argosari
Baris 46:
 
=== Argosari ===
Makam yang luas itu terdiri dari beberapa bagian. Di antaranya adalah bagian utama yang disebut Cungkup Argosari yang berada di dalam ruangan tengah seluas 81 meter persegi dengan dilindungi cungkup berupa rumah bentuk joglo gaya Surakarta beratap sirap. Dinding rumah terbuat dari kayu berukir gaya Surakarta pula.<ref>{{Cite web|url=https://solo.tribunnews.com/2016/04/22/menilik-makam-presiden-soeharto-di-cungkup-argosari-astana-giribangun-karanganyar|title=Menilik Makam Presiden Soeharto di Cungkup Argosari Astana Giribangun Karanganyar|website=Tribun Solo|language=id-ID|access-date=2020-01-20}}</ref>
 
Di ruangan ini hanya direncanakan untuk lima makam. Saat ini paling barat adalah makam Siti Hartini, di tengah terdapat makam pasangan Soemarharjomo (ayah dan ibu Tien) dan paling timur adalah makam Ibu Tien Soeharto. Tepat di sebelah barat makam Ibu Tien terdapat makam Soeharto.