Daftar petinju profesional Indonesia yang pernah bertanding dalam kejuaraan dunia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ali kalori (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Ali kalori (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 4:
== Yang berhasil dalam pertandingan perebutan gelar kejuaraan dunia ==
 
* '''[[Ellyas Pical]] - 3 kali juara dunia kelas bantam yunior versi [[IBF]] -''' menang KO ronde ke-8 atas [[Ju-do Chun]] ([[Korsel]]) di kejuaraan bantam junior (52,1 kg) IBF di Jakarta, 3 Mei 1985. Namun, Pical kalah [[KO]] ronde ke-14 saat menantang juara versi WBA, Kaosai Galaxy (Thailand), di Jakarta, 28 Februari 1987.
 
* '''[[Nico Thomas]]- juara dunia kelas terbang mini versi IBF -''' menang angka 12 ronde atas [[Samuth Sithnaruepol]] di perebutan gelar kelas jerami IBF di Jakarta, 17 Juni 1989. Gelar ini akhirnya direbut oleh [[Eric Chavez]] ([[Filipina]]), masih pada tahun 1989.
 
* '''[[Chris John]] - Juara dunia kelas bulu versi [[WBA]] -''' meraih gelar pertama kali pada 26 September 2003 saat menundukkan [[Oscar Leon]] dari [[Kolombia]] di [[Denpasar]], [[Bali]]. Sampai kini sudah beberapa kali mempertahankan gelar baik di Indonesia maupun di luar negeri.
 
* ''' [[Muhammad Rachman]]- Juara dunia kelas terbang mini versi [[IBF]] - ''' merebut gelar pertama kali pada 14 September 2004 setelah mengalahkan [[Daniel Reyes]] dari [[Kolombia]]. Rachman sudah beberapa kali mempertahankan gelar juaranya, sebelum akhirnya dikalahkan dengan angka oleh [[Florante Condes]] ([[Filipina]]) di [[Jakarta]], [[Juli]], [[2007]]. Tahun 2010 dia berhasil menjadi juara versi [[WBA]] setelah menang KO di ronde 9 atas Kwanthai Sithmorseng di Thailand
* '''[[Suwito Lagola]]''', meraih gelar juara dunia kelas welter versi WBF dan sempat beberapa kali mempertahankan gelarnya.
* '''[[Daud Yordan]]''', setelah gagal merebut gelar kelas bulu WBA dari Chris John, akhirnya meraih gelar juara dunia versi IBO pada tahun 2012