KRI Sidat (851): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 16:
===Penyelamatan===
Saat sedang melakukan latihan bersama KRI Terapang (TRP)-648, KRI Sidat (851) ikut memadamkan kebakaran yang tiba-tiba terjadi di ruang mesin KM. Sumber Mitra Kencana 1 yang sedang lego jangkar di perairan Gresik.<ref>[https://www.merdeka.com/peristiwa/satgas-perbatasan-berjibaku-padamkan-kapal-yang-terbakar-di-laut.html ''Satgas Perbatasan Berjibaku Padamkan Kapal yang Terbakar di Laut''.] dari situs merdeka</ref>
 
===Pengawalan===
Pada tanggal 7-12 Agustus 2016, KRI Sidat (851) turut mengawal kapal perang Amerika Serikat Type San Antonio-Class Amphibious Transport Dock (Us Navy) "USS New Orleans" (LPD-18) yang berlabuh di Bali untuk keperluan wisata. Kapal ini memiliki jumlah ABK sekitar 1100 orang<ref>[https://www.republika.co.id/berita/nasional/daerah/16/08/11/obr2hq284-kapal-perang-as-singgah-di-bali ''Kapal Perang AS Singgah di Bali''.] dari situs berita Republika</ref>