Idris: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 24:
}}
{{Islam}}
'''Idris''' ({{lang-ar|إدريس|Idrīs}}) adalah tokoh yang namanya disebut dalam [[Al-Qur'an]]. Dalam daftar [[Nabi dan Rasul|25 nabi]] dalam Islam, nama Idris biasanya ditempatkan di urutan kedua, setelah [[Adam]] dan sebelum [[Nuh]].
 
Nama Idris disebutkan dua kali dalam Al-Qur'an, tetapi kisahnya tidak diceritakan secara terperinci. Pendapat paling masyhur menyatakan bahwa Idris adalah orang yang sama dengan tokoh dalam [[Alkitab]] bernama [[Henokh (leluhur Nuh)|Henokh]] yang merupakan kakek buyut Nuh.
Baris 49:
 
=== Hadits isra' mi'raj ===
Dalam hadits mengenai [[Isra Mikraj|isra' mi'raj]], diterangkan bahwa [[Nabi Muhammad]] bertemu dengan Idris di langit keempat. Diriwayatkan dari 'Abbas bin Malik,{{quotation|"... Gerbang telah terbuka, dan ketika aku (Muhammad) pergi ke langit keempat, di sana aku melihat Idris. [[Jibril]] berkata (kepadaku), 'Ini adalah Idris. Berilah dia salammu.' Maka aku mengucapkan salam kepadanya, dan ia mengucapkan, 'Selamat datang, wahai saudaraku yang shalih dan nabi yang shalih' sebagai balasan salamnya kepadaku."|{{Bukhari|5|58|227}}}}
 
== Nabi yang masih hidup ==
Baris 70:
 
=== Ilyas ===
Sebagian ulama berpendapat bahwa Idris adalah orang yang sama dengan [[Ilyas]] atau [[Elia]], nabi Bani Israil yang hidup pada abad kesembilan SM. Ilyas sendiri juga termasuk salah satu 25 nabi dalam Islam. Al-Bukhari menuturkan, diriwayatkan dari Ibnu Mas'ud dan Ibnu 'Abbas bahwa Ilyas itu adalah Idris.{{sfn|Ibnu Katsir|2014|p=83}} Sebagai perbandingkanperbandingan, dalam Alkitab disebutkan bahwa Ilyas/Elia pada akhirnya diangkat ke langit<ref>{{Alkitab|2 Raja-raja 2:11}}</ref> sebagaimana Henokh.
 
=== Tokoh lain ===