Linezolid: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 6:
[[Berkas:Linezolid_showing_oxazolidinone_pharmacophore.svg|300px|thumb|Struktur kimiawi linelozid]]
Linezolid bekerja dengan menghambat pertumbuhan bakteria. Dengan menghambat pembentukan protein yang dibutuhkan bakteri, maka produksi protein bakteri terganggu. Akibatnya bakteri kesulitan tumbuh bahkan mati. Meskipun kebanyakan antibiotika bekerja dengan cara mirip, namun linelozid punya keunikan sendiri, yaitu sedari awal sudah memblokade pembentukan protein, sebelum prosesnya dimulai. Karena itu, itu digolongkan kepada pengobatan kelas oxazolidinone.<ref>[https://aac.asm.org/content/aac/42/12/3251.full.pdf ''The Oxazolidinone Linezolid Inhibits Initiation of
Protein Synthesis in Bacteria.''.] dari situs asm.org</ref>
 
 
Obat ini digolongkan sebagai monoamine oxidase (MAO) inhibitors<ref name=rxlist>[https://www.rxlist.com/consumer_linezolid_zyvox/drugs-condition.htm ''Linezolid''.] dari situs rxlist</ref>