Chinua Achebe: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 86:
Tokoh lainnya adalah Enoch, yang justru bersikap sangat fanatik terhadap agama barunya dan bersikap frontal terhadap nila-nilai luhur budaya suku Ibo. Bahkan, saking frontalnya, Enoch berani membuka orang yang memakai topeng egwugwu, padahal tokoh ini sangat diagungkan oleh suku Ibo. Dari kalangan perempuan juga ada tokoh bernama Nneka, yang menolak budaya lokal yang mengharuskan bayi kembar yang dilahirkan untuk dibuang. Perpecahan atau segregasi masyarakat juga semakin tajam, dengan beberapa tokoh suku Ibo, yang semula mengagungkan gelar sosial leluhurnya, seperti Ogbuefi Ugonna dan Akunna, kemudian menanggalkan status sosialnya tersebut. Kelompok lainnya yang pro kolonial adalah kelompok Orang ''Osu'' atau kelompok masyarakat terbuang yang tinggal di hutan. <ref name=":1" />
 
== Hasil Karya ==
{| class="wikitable"
|+Hasil Karya Chinua Achebe
Baris 388:
|}
 
== Daftar ReferensiRujukan ==
<references />