Situs Petirtaan Cabean Kunti: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 3:
= Deskripsi situs =
Situs Petirtaan Cabean Kunti terletak di pinggir Kali Kunti atau Pule, berada di lereng timur Gunung Merapi. Berada 750 mdpl, kolam-kolam petirtaan ini memiliki dimensi yang sama, yakni persegi panjang berukuran 4,70 m x 1,50 m.
Ada tujuh kolam atau sendang di petirtaan ini, yakni Sendang Jangkang, Sedang Sidotopo, Sedang Lerep, Sendang Kunti Lanang, Sendang Penguripan, Sedang Kunti Wadon, dan Sendang Semboja. Jika dilihat dari motif hias yang berada di Sendang Lerep, dapat disimpulkan situs ini dibangun antara abad ke-8 sampai ke-10 Masehi. Ada dua pendapat mengenai pembangun pertirtaan ini, pertama dibangun oleh bangsawan yang melarikan diri; kedua, dibangun oleh petapa yang ingin mencapai moksa.<ref>{{Cite web|url=https://kebudayaan.kemdikbud.go.id/bpcbjateng/petirtaan-cabean-kunti-boyolali/|title=Petirtaan Cabean Kunti, Boyolali|last=BPCB Jateng|first=|date=7 April 2016|website=|access-date=18 Februari 2020}}</ref>
Baris 12:
= Galeri =
<br />
[[
[[
[[
[[
|