Pergilah Kasih: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ben Widianto (bicara | kontrib)
Daftar Lagu: Penambahan konten
Ben Widianto (bicara | kontrib)
Cover: Penambahan konten
Baris 15:
| Next album = ''[[Sendiri Lagi]]'' {{br}}(1993)
}}
'''Pergilah Kasih''' adalah album dari penyanyi [[Chrisye]] yang dirilis pada tahun [[1989]]. Album ini merupakan album hasil kerja sama kedua Chrisye dengan Younky Soewarno sebagai penata musik. Lagu - lagu yang menjadi hits andalan dalam album ini adalah Pergilah Kasih dan Maafkanlah.
 
== Daftar Lagu ==
Baris 28:
|1.
|"Pergilah Kasih"
|[[Tito Sumarsono]]
|Tito Soemarsono
|[[Tito Sumarsono]]
|Tito Soemarsono
| rowspan="8" |
|-
Baris 65:
|"Maafkanlah"
|Yuke N.S.
|[[Tito SoemarsonoSumarsono]]
|}
 
== ''Video Klip'' ==
Lagu "Pergilah Kasih", yang ditulis oleh [[Tito Sumarsono]] dan digunakan untuk video klip Chrisye pertama; video klip perdana ini menjadi klip Indonesia pertama yang ditayangkan di [[MTV Asia Tenggara]] yang pada waktu itu bermarkas di [[Hongkong]]. Selain lagu "Pergilah Kasih", lagu "Maafkanlah" juga dibuatkan video klip. Kedua video klip tersebut disutradarai oleh [[Jay Subiyakto]].
 
== ''Cover'' ==
Pada tahun [[2012]], [[d'Masiv]] menyanyikan kembali salah satu lagu yang menjadi hits andalan dalam album ini yaitu "Pergilah Kasih" yang terdapat pada album ''[[Persiapan]]'' dengan aransemen yang berbeda.{{Chrisye}}
{{Indo-album-stub}}