MNCTV: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 122:
{{URL|www.useetv.com/live/mnctv|MNCTV}}
}}
'''MNCTV''' (sebelumnya bernama '''TPI''') adalah sebuah [[stasiun televisi]] [[swasta]] [[Televisi terestrial|terestrial]] [[nasional]] di [[Indonesia]]. [[#Peluncuran ulang dan pergantian nama|Namanya]] yang sekarang dipergunakan sejak [[20 Oktober]] [[2010]] pukul 20:10 WIB.
MNCTV merupakan stasiun televisi swasta ketiga di Indonesia setelah [[RCTI]] dan [[SCTV]]. MNCTV didirikan oleh [[Siti Hardijanti Rukmana|Mbak Tutut]] dan dulu sebagian besar sahamnya dimiliki oleh PT Cipta Lamtoro Gung Persada.
Baris 197:
=== Peluncuran ulang dan pergantian nama ===
[[Berkas:MNCTV MNC-Group.svg|jmpl|200px|ka|Logo pertama MNCTV (20 Oktober 2010-19 Mei 2015)]]
Sejak [[20 Oktober]] 2010 pukul 20:10 WIB, TPI resmi berganti nama menjadi MNCTV. Perubahan ini terjadi dikarenakan TPI tidak sesuai dengan konteks tertulis pada televisi tersebut yaitu menjadi salah satu televisi yang berbau pendidikan di Indonesia, dan oleh karena itu nama TPI berubah menjadi MNCTV untuk mengubah citra TPI di mata masyarakat.<ref>[http://www.dokitv.com/blog/tpi-berganti-nama-karena-kasus-harry-tanoe-dengan-tutut TPI Berganti Nama Karena Kasus Harry Tanoe dengan Tutut?]</ref><ref>[http://www.dokitv.com/blog/tpi-berganti-baju-menjadi-mnc-tv TPI Berganti Baju Menjadi MNCTV]</ref>
== Penyiar ==
|