SMA Katolik Frateran Surabaya: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgx (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Zh3n fuk (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{rapikan}}
[[Berkas:Logo frateran.jpg|thumb|left|Lambang SMA Katolik Frateran Surabaya]]
 
SMA Katolik Frateran [[Surabaya]] (Frateran) adalah salah satu sekolah menengah atas swasta berbasis Katolik di kota Surabaya yang didirikan oleh Yayasan Mardi Wiyata pada tanggal 13 Agustus 1963. Yayasan ini merupakan karya dari kelompok biarawan Katolik, Bunda Hati Kudus (BHK). Oleh karenanya, kepala sekolah pertama Frateran adalah Frater Adolfus Dwidjowasito, BHK (wafat 30 Januari 1991 di Jakarta). Walaupun berdiri dengan semangat Katolik, namun SMAK Frateran adalah sekolah umum yang menerima murid dari segala kalangan.
 
== Sejarah ==
Baris 26 ⟶ 25:
* Warna dan artinya : biru = harapan, kuning = keagungan, merah = keberanian, putih = kesucian.
* Dengan harapan yang besar, kemauan yang kuat, berani berdasarkan kasih, ingin menyumbangkan pendidikan, pengetahuan, ketrampilan bagi generasi muda, agar menjadi manusia Indonesia seutuhnya.
 
== Visi dan Misi ==
* VISI
 
Memajukan penyempurnaan pribadi manusia seutuhnya dan membina masyarakat serta membangun dunia yang lebih manusiawi melalui layanan pendidikan dan pembentukan.
 
* MISI
 
Mengembangkan potensi kaum muda secara utuh (head, heart, hand) agar menjadi lulusan yang:
** Memiliki dasar kuat ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi
** Siap berinteraksi secara baik dan benar dengan masyarakatnya
** Mampu menghadapi tantangan masa depan dan mampu memecahkan masalah secara inovatif dan kreatif
** Mampu mengamalkan nilai-nilai universal dalam proses meraih cita-cita hidupnya
 
== Pranala Luar ==